Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Perbandingan Akselerasi 0-100 km/jam Hyundai Creta vs Honda HR-V tipe SE

Berita
Minggu, 12 Juni 2022 10:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Honda HR-V dan Hyundai Creta digadang-gadang bakal menjadi penguasa di segmen kompak SUV. Hal ini dibuktikan berkat harga jualnya yang paling kompetitif dan juga fitur yang ditawarkan cukup berlimpah.

Kedua model ini pun ditawarkan dengan mesin yang setara. Untuk Honda HR-V tipe SE yang menjadi ujung tombak PT Honda Prospect Motor (HPM) ditenagai oleh mesin berkapasitas 1.500 cc 4 silinder dengan tenaga 121 PS serta torsi 145 Nm. Sedangkan Hyundai Creta ditenagai mesin dengan kubikasi yang sama, yakni jantung pacu berkubikasi 1.500 cc 4 silinder dengan tenaga mencapai 115 PS dan torsi 145 Nm. Kedua mobil ini ditenagai oleh jenis transmisi yang sama, yakni otomatik CVT dengan penggerak roda depan. Kami pun sudah mengetes akselerasinya. Lantas, bagaimana hasilnya?

BACA JUGA

Dengan menggunakan pengukuran akselerasi berbasis GPS, Honda HR-V tipe SE melakukan akselerasi 0-100 km/jam dalam waktu 12,7 detik. Sedangkan Hyundai Creta berhasil mencatatkan angka 12 detik. Artinya, Hyundai Creta mampu mengungguli HR-V dari segi akselerasi.

Hal ini mungkin dibuktikan berkat penggunaan transmisi iVT pada Hyundai Creta yang terasa lebih agresif ketimbang transmisi CVT milik Honda HR-V tipe SE.


Tags Terkait :
Honda HR-V Hyundai Creta
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
Citroen Basalt Akan Diperkenalkan Di Indonesia November Nanti

3 minggu yang lalu


Berita
Wuling Alvez, Jadi B-Segmen SUV 5 Seater Berbanderol Paling Bersahabat

1 bulan yang lalu

Daftar Harga
Daftar Harga Compact SUV Terbaru (September 2024)

1 bulan yang lalu


Berita
Mobil Mazda Disebut Mahal, Benarkah Demikian?

1 bulan yang lalu


Terkini

Mobil Listrik
2024 KIA EV Day: KIA EV5 Pernah Disebut Sebagai Kandidat SUV Yang Bakal Masuk Indonesia

1 jam yang lalu


Truk
Truk Listrik BYD Akan Mendarat Pertama Di Singapura

4 jam yang lalu


VIDEO: Crash Test Chery Omoda E5 (ANCAP)

Crash Test | 5 jam yang lalu


Berita
Alasan Hyundai Lebih Pilih Kembangkan Ioniq 5 Versi N Dibanding Ioniq 6

6 jam yang lalu


Bus
Higer Rilis Bus Berteknologi Huawei

7 jam yang lalu