Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Mengenal Teknologi Attack Mode Formula E yang Digunakan di Jakarta International E-Prix Circuit

Cara kerja fitur ini sama seperti NOS dalam mobil balap, jadi mobil Formula E bakal mendapatkan tenaga tambahan untuk menyalip.
Berita
Rabu, 1 Juni 2022 14:00 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Ajang Formula E memberikan sebuah inovasi saat balapan berlangsung agar dapat pembalap lebih mudah menyalip dengan teknologi bernama Attack Mode. Fitur ini merupakan salah satu komponen yang tersaji dalam setir di setiap mobil dan bisa digunakan setiap balapan.

Cara kerja fitur ini sama seperti NOS dalam mobil balap, jadi mobil Formula E bakal mendapatkan tenaga tambahan untuk menyalip. Tenaga mesin Formula E sendiri dibatasi hingga 200 kW ketika balapan dan 250 kW saat kualifikasi. Dengan Attack Mode, pembalap dapat memperoleh tenaga tambahan sebanyak 30 kW.

Namun, ada aturan terkait dalam penggunaan Attack Mode saat balapan Formula E berlangsung. Pembalap harus melintasi zona aktivasi yang bertuliskan 'attack mode' yang telah ditentukan dan wajib dilakukan. 

Di Jakarta International E-Prix Circuit sendiri, Attack Mode bisa dipakai pada tikungan 16 jumlah dan durasinya baru akan diumumkan jelang balapan dimulai. Jika ada bendera kuning berkibar atau mobil pengaman berkeliling, maka Attack Mode harus dimatikan.

BACA JUGA

Dengan ketentuan itu, setiap peserta Formula E harus memikirkan strategi sesaat sebelum balapan. Jika salah ambil momen, bisa saja membuat kesalahan fatal.

Sebagai informasi, Jakarta Internasional E-Prix Circuit (JIEC) dibangun dengan cara mematangkan jalan yang sudah ada kawasan Pantai Karnaval Ancol, tepatnya di sisi selatan Ancol Beach City (ABC) Mall, Jakarta Utara. Sirkuit ini memiliki panjang lintasan 2,4 kilometer, lebar 12 meter, dan jumlah tikungan 18.


Tags Terkait :
Formula E Mobil Listrik Ajang Balap
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Ban Formula E Semua Sama, Ini Keunggulannya

Berbeda dengan balap Formula 1, pada ajang ini Hankook hanya menyediakan satu model ban saja. Jadi tidak ada istilah ban basah ataupun ban kering.

5 bulan yang lalu


Berita
Era Mobil Balap Formula-E Gen4 Diprediksi Semakin Seru

Saat ini, balap mobil listrik Formula-E sudah mengandalkan model Gen3 Evo. Dan rencananya mobil balap Formula-E Gen4 tengah dipersiapkan untuk menggantikannya.

5 bulan yang lalu


Berita
Ini Jawaban Nissan Soal Konsistensi di Formula-E Saat Dilanda Krisis Keuangan

Tak dipungkiri, saat ini pabrikan mobil asal Jepang, Nissan tengah dilanda krisis finansial. Lalu bagaimana soal komitmennya di balap Formula-E?

5 bulan yang lalu


Berita
Hankook Rilis Ban GEN3 EVO iON Untuk Formula E Musim 2025, Ini Keunggulannya

Hankook GEN3 Evo iON Race jadi standar semua mobil balap Formula E di musim 2025

5 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Liburan Nyaman Dan Bertenaga Pakai Mitsubishi Destinator

Mitsubishi Destinator adalah mobil keluarga yang nyaman dan memiliki desain yang menarik. Begini impresinya jika digunakan plesir ke Bandung bersama keluarga.

1 menit yang lalu


Berita
Daihatsu Juara Kelas LCGC Di Indonesia Tahun 2025

Meskipun penjualan mobil nasional sedang tidak baik-baik saja, namun konsistensi hadir di segmen pembeli mobil pertama untuk Daihatsu.

1 jam yang lalu


Berita
Honda Super-One Meluncur Di Singapura, Harganya Horror

Mobil ini dijajakan di Singapura di angka S$178.999 atau setara dengan Rp 2,3 miliar.

2 jam yang lalu


Berita
Insentif Mobil Listrik Justru Membebani Negara?

Belakangan ini, pemerintah menggalakkan peraturan Low Carbon Emission Vehicle alias LCEV.

11 jam yang lalu


Berita
Melihat Langsung Proses Perakitan Baterai Hybrid Toyota

Untuk pertama kalinya kami menyaksikan langsung proses perakitan baterai mobil di Indonesia. Ini pengalaman kami di pabrik Toyota.

11 jam yang lalu