Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Ford Bakal Benar-Benar Comeback Ke Indonesia, Ini Buktinya

Ford kemungkinan bakal hadir kembali ke Indonesia dalam waktu dekat.
Berita - Jumat, 4 Maret 2022 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ford kemungkinan bakal hadir kembali ke Indonesia dalam waktu dekat. Meski sebelumnya, merek Ford ini sudah mulai menampakkan dirinya meski mengaku masih berfokus kepada segmen komersial.

Hal ini ditunjukkan oleh berubahnya situs Ford dari ford-rma.co.id menjadi ford.co.id. Tidak hanya itu, situs ini juga memiliki teaser tentang sebuah produk baru yang bakal diluncurkan tersebut.

BACA JUGA

Adit

‘Your Adventure Buddy Is Back. Coming Soon’ tulis situs tersebut dengan sebuah siluet mobil double cabin.

Jelas sekali bahwa mobil tersebut merupakan double cabin andalan mereka, yakni Ranger. Teteapi memang saat ini situs tersebut tampak masih kosong dan benar-benar berisi sebuah gambar teaser tersebut.

Sebelumnya, Ford Ranger sendiri sudah dipasarkan di Indonesia saat merek asal AS ini dipegang oleh RMA Group. Saat itu, ada 2 varian yang dijual, yakni varian Basic dan XLS. Untuk tipe XLS sendiri kami sudah pernah membahas secara lengkap baik artikel first drive maupun video review lengkapnya.


Tags Terkait :
Ford Ranger
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
Ford Recall 47 Ribu Bronco, Termasuk Yang Ada di Indonesia?

1 tahun yang lalu


Berita
Ford Tarik Kembali 700.000 Unit Karena Masalah Sepele Ini

3 tahun yang lalu


Berita
Ford Recall 60.000 Unit Ranger di Amerika Serikat

4 tahun yang lalu


Berita
Ford Ranger Mendapatkan Recall Terkait Permasalahan Jok Belakangnya

7 tahun yang lalu


Berita
Mudik Pake Ford Tetap Aman, Ada 7 Titik Posko Mudik Yang Menyediakan Service n Spare Part

2 bulan yang lalu


Berita
Setelah Everest dan Ranger, RMA Bakal Bawa Ford Territory Ke Indonesia

4 bulan yang lalu


Berita
BYD Panggil Ahli Pembuat Pikap Australia, Ciptakan Rival Hilux dan Ranger

7 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Isuzu D-Max EV Akan Hadir Pada 2025

8 bulan yang lalu


Terkini

Mobil Listrik
BMW Tengah Lakukan Pengujian Pada EV Dengan Desain Radikal

24 menit yang lalu


Berita
Toyota Sediakan Fasilitas Ultra Fast Charging 120 kW Di Mall Ini

2 jam yang lalu


Berita
Mazda Suntik Mati MX-5 Miata 2.0 Liter. Sisakan Versi Mesin 1.5 Liter

4 jam yang lalu


Berita
Aito Diakusisi DFSK Seres, Aito M9 dan M7 Siap Mejeng di GIIAS 2024

17 jam yang lalu


Berita
Skema Kredit Innova Hybrid Tipe Tertinggi Menggiurkan, Cicilannya Mulai Rp 15 Jutaan

21 jam yang lalu