Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Daihatsu Gran Max Di Negara Ini Hadir Dengan Fitur Radar TSS!

Daihatsu Gran Max memang dipasarkan di beberapa Negara di Asia.
Berita
Minggu, 30 Oktober 2022 12:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Daihatsu Gran Max memang dipasarkan di beberapa Negara di Asia. Salah satunya adalah Negara Taiwan yang punya Daihatsu Gran Max bermerek Toyota dengan nama Town Ace.

Toyota Town Ace ini baru mendapatkan penyegaran di Negara tersebut. Namun buka seperti versi Indonesia yang menerapkan mesin Euro 4, mobil van ini justru hadir dengan fitur-fitur baru.

Toyota Town Ace mendapatkan fitur berupa lampu utama yang dilengkapi dengan bohlam LED. Selain itu, Town Ace versi Taiwan ini kini juga dilengkapi denga fitur radar Toyota Safety Sense alias TSS.

Fitur TSS-nya ini meliputi Blind Spot Monitoring, Lane Departure Warning, Forward Collision Mitigation, dan juga Emergency Braking Assist.

Di Taiwan sendiri, Mobil ini memiliki dua pilihan konfigurasi, yakni 2-seater dan 5-seater. Model 2-seater memiliki kapasitas kargo mencapai 880 kg, sehingga bisa membawa barang lebih banyak.

Untuk mesinnya, Toyota Town Ace ditenagai oleh mesin berkode 2NR-VE Dual VVT-I yang sanggup menghasilkan tenaga 97 dk dan torsi mencapai 134 Nm.


Tags Terkait :
Daihatsu Gran Max
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Pikap
Daihatsu Gran Max Menjadi Pilihan Utama Pelaku UMKM

Versi terbaru ada ‘minor change’ bikin lebih jangkung.

4 bulan yang lalu


Van
Minggu Ini Ada Van Baru Yang Namanya Wuling Yangguang? Berikut Bocorannya

Masuk di segmen yang kompetisinya sangat ketat. Berikut bocoran van dari Wuling.

6 bulan yang lalu


Pikap
Inilah Barisan Jawara Pikap Ringan 2024

Masih ‘lemas’ dihajar tahun politik, tahun baru sudah dihadang opsen

9 bulan yang lalu


Berita
Inilah 10 Mobil Terlaris di Indonesia Sepanjang 2024

BYD M6 sudah masuk 10 mobil terlaris di Indonesia saat ini.

10 bulan yang lalu


Pikap
Ini Para Dewa Pikap 2023 Di Indonesia, Tersungkurnya Para Raja Pasar

Pertumbuhan penjualannya ‘dinamis’

2 tahun yang lalu


Berita
Ada KTT ASEAN, Mobil Barang Dibatasi Melintas

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menerapkan pembatasan terhadap mobil angkutan barang.

2 tahun yang lalu

Pikap
Daihatsu Gran Max Pick Up Tetap Menjanjikan

Ini formulanya untuk meminang Gran Max Pick Up

2 tahun yang lalu

Pikap
Amunisi Mitsubishi L300, Juara Tiga di Kuartal Pertama 2023

L300 saat ini punya 2 varian

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

1 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

5 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

6 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

9 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

9 jam yang lalu