Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mobil Pikap Ternyata Tak Dapat Potongan Pajak, Kenapa?

Berita
Senin, 1 Maret 2021 10:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Potongan pajak PPnBm 0 persen mulai diberlakukan pemerintah pada 1 Maret ini. Sederet kendaraan dipastikan menikmati insentif tersebut dengan syarat tertentu.

Syaratnya adalah produksi dalam negeri. Kemudian kapasitas mesinnya yang di bawah 1.500 cc, lalu kandungan lokalnya yang mencapai lebih dari 70 persen.  

Dalam hal ini, ada beberapa unit mobil niaga yang juga bisa mendapat insentif tersebut, seperti Daihatsu Gran Max atau Suzuki New Carry. Namun keduanya tidak mendapat kebijakan tersebut, kenapa?

BACA JUGA

Menurutnya ada beberapa model dengan ketentuan tersebut yang tak mendapat potongan seperti GranMax Blind Van dan GranMax Pick up. "Karena LCGC dan niaga PPnBm sudah 0 persen, jadi tidak ada pengaruhnya pada kebijakan itu," katanya beberapa waktu lalu.

Sehingga baik ada atau tidaknya kebijakan tersebut tidak akan mempengaruhi harga jual mobil pikap saat ini.


Tags Terkait :
Low Pikap Suzuki New Carry Daihatsu Gran Max Pajak 0 Persen
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Mobil Pikap Ternyata Tak Dapat Potongan Pajak, Kenapa?

3 tahun yang lalu


Pikap
Penasaran Sosok Esemka Bima 1.3? Seperti Ini Detailnya

3 tahun yang lalu


Berita
Pasar Low Pick Up Berkembang, Isuzu Akui Belum Berminat

3 tahun yang lalu


Berita
Tumbuh 39 Persen, Suzuki New Carry Kuasai Segmen Low Pikap

3 tahun yang lalu


Pikap
Genap Setahun Hadir, New Carry Langsung Sokong Penjualan Suzuki Indonesia

3 tahun yang lalu


Pikap
Pasar Otomotif Menurun, Suzuki Justru Naik, Salah Satunya Berkat New Carry

4 tahun yang lalu


Berita
Inspirasi Modifikasi Suzuki Jimny, Ertiga dan Carry. Ada yang Tembus Ratusan Juta

5 tahun yang lalu


Truk
GIIAS 2024: Kolaborasi Isuzu-Brimob Hadirkan Inovasi Kendaraan Water Treatment

4 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Suzuki Fronx Hadir Di IIMS 2025 Berwujud ‘Tengkorak’

4 jam yang lalu


Berita
Toyota Tekankan Netralitas Karbon Dapat Dilakukan Dengan Berbagai Teknologi

6 jam yang lalu


Mobil Listrik
Wuling Hadirkan Cloud EV Lite Yang Lebih Terjangkau

16 jam yang lalu


Berita
Hyundai Stargazer Essential Tech Canggih dan Lebih Enteng Ramah Kantong

18 jam yang lalu


Berita
VinFast Pakai Strategi Ini Untuk Bersaing Di Pasar EV Indonesia

19 jam yang lalu