Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Hyundai Tawarkan Sedan Berperforma Tinggi Bagi Penggila Kecepatan

Tak hanya fokus menghadirkan mobil ramah lingkungan, Hyundai juga menawarkan mobil sedan berperforma tinggi. Berikut bocorannya
Berita - Jumat, 25 Juni 2021 10:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Hyundai Motor di Indonesia memang tengah fokus menghadirkan kendaraan ramah lingkungan serta SUV modern yang sudah dirilis sejak tahun lalu.

Namun di pasar global, produsen asal Korea Selatan ini terlihat menggenjot segmen lain dengan menawarkan sebuah sedan berperforma tinggi bernama Avante N.

BACA JUGA

"Harga dan detail lainnya akan dirilis kemudian," kata pihak Hyundai, seperti dilansir Yonhap.

Meski begitu untuk tetap menggenjot sektor mobil listrik, maka ke depannya Hyundai juga akan mempertimbangkan untuk mengembangkan model elektrifikasi di bawah merek N untuk memenuhi permintaan yang meningkat terhadap kendaraan ramah lingkungan dan berperforma tinggi.

Saat ini mereka telah menjual model SUV i30 N, i30 Fastback N, Veloster N dan Kona N, serta model Avante N Line, Kona N Line, dan Sonata N Line di pasar tertentu.

Model N Line berada di antara merek N performa tinggi Hyundai dan merek umum Hyundai.


Tags Terkait :
Hyundai Avante N
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
Bukan Carnival Apalagi EV9, Inilah Mobil KIA Terlaris Saat Ini

1 hari yang lalu


Berita
Buat Para Penggemar Kecepatan, Hyundai Ioniq 5 N Sebentar Lagi Datang

1 bulan yang lalu


Berita
Undangan Hyundai N Yang Bikin Greget

1 bulan yang lalu


Berita
170.000 Mobil Listrik Hyundai Group Kena Recall, Bermasalah Dalam Pengisian Daya

3 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Tak Hanya Kalista, Geely Radar RD6 Bakal Hadir Juga Di Thailand Dengan Label Riddara

2 jam yang lalu


Berita
GWM Tank 300 Semakin Dekat Dengan Indonesia

3 jam yang lalu


Berita
Konsumen Pajero Sport-Fortuner Mulai Bergeser Ke Kijang Innova Zenix

5 jam yang lalu


Berita
Kona EV Yang Meluncur di GIIAS Sudah Menggunakan Baterai Produksi Lokal

6 jam yang lalu


Test Drive
Test Drive Citroen E-C3: Acung Jempol Untuk Kenyamanannya

9 jam yang lalu