Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Hummer EV Tertangkap Kamera Sedang Uji Coba

Berita
Jumat, 13 Agustus 2021 13:00 WIB
Penulis : Benny Averdi


Detroit, Michigan, AS, merupakan kota industri dengan berbagai macam pabrikan mobil asal Amerika. Tentunya, pengujian mobil di jalan, menjadi pemandangn sehari-hari warga sekitar sana.

Seperti salah satu pikap listrik yang disinyalir sedang diuji jalan, yaitu Hummer EV, yang tertangkap kamera salah satu warga Detroit.

Dilansir dari Insideevs, sebuah keluarga sedang melakukan perjalanan di sekitar Detroit dan bertemu dengan pikap listrik buatan GMC tersebut. Sontak, sang ayah yang sedang mengemudi meminta keluarganya yang lain untuk mengambil smartphone untuk memotret Hummer EV tersebut.

BACA JUGA

GMC Hummer EV, dibuat dalam dua buah versi, pikap dan SUV, motor listriknya cukup bertenaga, dengan klaim dari pabrikan, mampu membuat pikap tersebut berakselerasi dari diam hingga 60 mpj (96 kpj) hanya dalam 3 detik saja! Lebih cepat sedetik dari BMW M3 empat pintu!

Meski mungkin masih bagaikan panggang jauh dari api soal kendaraan listrik yang beredar luas di Indonesia, tetapi angan tersebut akan segera menjadi nyata, ketika para pabrikan sudah membuat mobil setrum ini terlebih dulu.


Tags Terkait :
Hummer EV Detroit
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Mobil Listrik
Hummer EV dan Cadillac Lyriq Diburu Konsumen, GM Tingkatkan Produksi

1 tahun yang lalu


Berita
General Motors Tarik Kembali 1 Juta Mobil di AS, Apa Masalahnya?

1 tahun yang lalu


Berita
Evolusi Hummer, Dari Mobil Off-road Sipil Bermesin Diesel ke EV

1 tahun yang lalu


Berita
GM Akan Tingkatkan Manufaktur EV di AS, Ini Buktinya

2 tahun yang lalu


Terkini

Truk
Apa Itu Truk eTopas SuperPanther ?

9 jam yang lalu


Berita
Keluarkan Rp 70 Miliar, Mazda Bangun Training Center Di PIK 2

10 jam yang lalu


Berita
Hyundai New Tucson Hybrid Terendus Masuk Indonesia. Pake Mesin Santa Fe

10 jam yang lalu


Berita
Maxus Mifa 7 Dan Mifa 9 Resmi Diperkenalkan, Belum Ada Harga Jualnya

10 jam yang lalu


Berita
Pramudi Angkot Kecebur Sungai Akan Ditindak Tegas

20 jam yang lalu