Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Ford Hidupkan Kembali Thunderbird Dalam Sosok Mobil Listrik

Ford beranggapan bahwa label-label lawas masih punya potensi yang menjual
Berita - Senin, 25 Januari 2021 12:10 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ford Thunderbird pernah menjadi nama yang cukup disegani di jalanan Amerika Utara. Muncul pertama kali sebagai sebuah sportster berukuran sedang pada 1955, lalu berubah jadi coupe besar di era 70 lantas menyusut jadi coupe mid-size di 90-an.  Label ini kemudian vakum pada 1997 dan kembali muncul sebagai model roadster retro pada 2002 hingga 2005. Namun setelah itu penerus Thunderbird tidak pernah lagi terdengar setelahnya.

Namun belum lama ini Ford kembali mengajukan nama tersebut ke  kantor paten dan merek dagang Amerika Serikat yang tercatat pada 13 Januari 2021 silam.

Seperti dikutip dari carscoops, diketahui bahwa Ford mendaftarkannya sebagai kendaraan konsep roda empat. Dan disinyalir kuat bahwa wujudnya berupa mobil listrik.

Ford Thunderbird roadster retro 2002-2005 
BACA JUGA

“Kami merasa bahwa ada potensi pada nama-nama lawas kami untuk ditempelkan pada mobil-mobil masa depan kami,” tegasnya.

Seperti apa wujud Ford Thunderbird EV di masa depan?

Kita tunggu saja perkembangannya.


Tags Terkait :
Ford Thunderbird Ev
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Ford Hidupkan Kembali Thunderbird Dalam Sosok Mobil Listrik

3 tahun yang lalu


Berita
Keyless Entry, Teknologi Untuk Kakek-Kakek Yang Mendunia

3 tahun yang lalu


Berita
Sequential Turn Signal, Tren Baru Lampu Sein

5 tahun yang lalu


Berita
Intermitten Jadi Fitur Terbesar Dalam Teknologi Wiper

1 hari yang lalu


Berita
GIIAS Semarang 2024 Jadi Ajang Edukasi Generasi Muda dan Guyup Komunitas Otomotif

1 minggu yang lalu


Berita
Goodyear Luncurkan Ban Khusus Untuk Offroad, Ini Kehebatannya

3 minggu yang lalu


Berita
Toyota Kembangkan Supra V8 Untuk Saingi Chevrolet Camaro dan Ford Mustang

1 bulan yang lalu


Berita
Ford Ranger PHEV Resmi Melenggang

1 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Inilah 10 Mobil Terlaris di China, Nomor 1 BYD

59 menit yang lalu


Berita
BAIC BJ40e Extended Range Segera Meluncur Di Cina

2 jam yang lalu


Berita
Diklaim Lebih Aman, Baterai UABS Resmi Diproduksi Di Indonesia

11 jam yang lalu


Berita
Melihat Lebih Dekat Suzuki eVitara, Calon Rival Hyundai Kona Electric

14 jam yang lalu


Komparasi
BAIC BJ80 Vs Mercedes-Benz G-Class. Seberapa Mirip Dimensi Dan Spesifikasinya?

20 jam yang lalu