Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Tol Depok-Antasari Seksi II Telah Dibuka

Berita
Sabtu, 4 Juli 2020 11:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Tol Depok Antasari (Desari) Seksi II Brigif-Sawangan telah dibuka operasionalnya, Jumat (3/7). Seksi II ruas tol Desari ini merupakan lanjutan dari Seksi I yakni Antasari-Brigif.

Dikutip dari Antaranews,com (3/7), tol Desari Seksi II Brigif-Sawangan memiliki panjang 6,3 kilometer (km) dan berakhir di Jalan Raya Sawangan, Jawa Barat.

BACA JUGA

Tol Desari Seksi II terdiri dari empat gerbang. Yaitu Gerbang Krukut 1, Gerbang Krukut 4, Gerbang Sawangan 1 dan Gerbang Sawangan 4. Namun secara keseluruhan, Tol Desari memiliki panjang 28 km yang terbagi dalam empat tahapan. Yakni, Seksi 1 Antasari-Brigif, Seksi II Brigif-Sawangan, Seksi III Sawangan-Bojonggede, dan Seksi IV Bojonggede-Salabenda.

Ruas tol ini rencananya akan terkoneksi dengan ruas Jalan Tol Lingkar Luar Jakarta 2 (Cinere-Cimanggis) serta Lingkar Luar Bogor (BORR) dan Jalan Ciawi-Sukabumi.

Saat peresmiannya, ruas tol ini masih digratiskan kepada penggunanya. Harapannya, tol ini dapat mengurai kemacetan yang kerap terjadi di daerah selatan dari DKI Jakarta tersebut.


Tags Terkait :
Tol Desari
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Tol Japek 2 Akan Dibuka Fungsional Untuk Arus Balik

2 tahun yang lalu


Berita
Rencana Liburan di Pulau Jawa? Ketahui Tarif Tol Trans Jawa Dari Merak Hingga Probolinggo

3 tahun yang lalu


Berita
Tol Depok-Antasari Seksi II Telah Dibuka

4 tahun yang lalu

Berita
Tarif Tol Penghubung Depok-Jakarta Selatan Tak Sampai RP 8 Ribu

6 tahun yang lalu


Berita
Ruas Tol Depok-Antasari Resmi Beroperasi, Tarif Masih Gratis!

6 tahun yang lalu


Bus
Ini ‘Beda’ Spesifikasi Bus Pariwisata Dibandingkan Bus AKAP

1 minggu yang lalu


Berita
Geber Nissan Serena e-Power Jakarta-Semarang, Segini Konsumsi BBM-nya

2 minggu yang lalu


Bus
Ini Regulasi Khusus Bus Pariwisata Di Indonesia

1 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Aletra Resmi Debut Di Indonesia, Bawa MPV EV Setara BYD M6

1 jam yang lalu


Mobil Listrik
Zeekr Resmi Meluncur Di Indonesia, Bawa Kedua Model Ini

2 jam yang lalu


Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

4 jam yang lalu


Berita
Tahun 2024 Penuh Tantangan Bagi Industri Otomotif, Pabrikan Tetap Optimis

5 jam yang lalu


Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

6 jam yang lalu