Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Ternyata, Mitsubishi Triton Sudah Terjual Ratusan Ribu Unit di Indonesia

Pencapaian positif itu berlanjut hingga kini. Di mana Triton mampu mendominasi segmen double cabin hingga 63,8% secara wholesales sejak Januari hingga Juni 2020.
Berita
Senin, 24 Agustus 2020 12:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Hadir sejak 18 tahun lalu, pikap double cabin andalan Mitsubishi Motors, Mitsubishi Triton terbilang diminati di pasar otomotif Indonesia. Sejak 2002 hingga 2020 ini, Triton sukses terjual hingga ratusan ribu unit.

"Ketangguhan dan keandalannya terbukti telah dipercaya oleh penggelut bisnis hingga segmen hobi dengan populasi lebih dari 117,000 unit sejak pertama kali dihadirkan di Indonesia sejak tahun 2002 hingga saat ini," urai Ryoichi Inaba, Director of Product Strategy Division PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales (MMKSI).

Pencapaian positif itu berlanjut hingga kini. Di mana Triton mampu mendominasi segmen double cabin hingga 63,8% secara wholesales sejak Januari hingga Juni 2020.

“Mitsubishi Triton memiliki peran penting bagi beragam industri di Indonesia, utamanya adalah di sektor pertambangan, minyak dan gas serta perkebunan. Diharapkan Mitsubishi Triton dapat terus menjadi andalan untuk melibas berbagai medan,” ungkapnya.

BACA JUGA

Mitsubishi Triton di Indonesia sendiri berhasil meraih penjualan terbesar ketiga di dunia, setelah Thailand dan Australia. Di Indonesia, Mitsubishi Triton dengan penggerak empat roda menyumbangkan market share sebesar 65 persen. Hal ini pula membuat Triton diklaim sebagai rajanya pikap 4x4.


Tags Terkait :
Pikap Double Cabin L200 Mitsubishi Triton
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Mengupas Pengembangan Signifikan All New Mitsubishi Triton

Mitsubishi melakukan pengembangan besar pada pikap andalannya ini

1 tahun yang lalu


Berita
Ternyata, Mitsubishi Triton Sudah Terjual Ratusan Ribu Unit di Indonesia

Pencapaian positif itu berlanjut hingga kini. Di mana Triton mampu mendominasi segmen double cabin hingga 63,8% secara wholesales sejak Januari hingga Juni 2020.

5 tahun yang lalu


Berita
Hyundai Tergiur Membuat Double Cabin

Hyundai ternyata benar-benar akan buat sebuah pikap double cabin dan mulai mempersiapkannya.

6 tahun yang lalu


Berita
Kilas Sejarah Double Cabin Mitsubishi Triton

Model pick up pertamanya yang lahir pada 1978 adalah Forte atau di beberapa negara, termasuk Indonesia bernama L200 yang masih digunakan hingga hari ini.

7 tahun yang lalu


Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

22 jam yang lalu


Berita
Bocoran Harga Chery T1TP Jika Dijual Di Indonesia Rp 800 Jutaan

Chery resmi memperkenalkan T1TP. Segini prediksi harganya kalau dijual di tanah air.

1 hari yang lalu


Berita
Chery Boyong T1TP Di GJAW 2025, SUV Yang Bisa Jadi Dcab

Konsep Chery T1TP resmi diperkenalkan. SUV ini mengusung desain modular unik yang bisa diubah menjadi double cabin dan ditenagai oleh mesin plug-in hybrid.

1 hari yang lalu

Berita
MPV Dan Double Cabin Vinfast Segera Meluncur, Intip Bocoran Spesifikasinya

Saat ini pihak VinFast masih menjaring ide dari masyarakat soal harga dan nama varian untuk mobil tujuh penumpang baru mereka.

2 hari yang lalu


Terkini

Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

1 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

3 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

4 jam yang lalu


Berita
Denza Z9 GT Rilis Kuartal Tiga 2026, Sekarang Sudah Bisa Booking

Bisakah mendulang sukses seperti yang dialami Denza D9? Intip dulu harga dan bocoran spesifikasinya.

5 jam yang lalu


Berita
Alami Lonjakan Besar, Jepang Impor Mobil Dari India

Impor mobil brand Jepang ke Jepang meningkat untuk memenuhi permintaan pasar dalam negeri. Mobil yang dibuat di luar Jepang seperti Jimny jadi idola.

5 jam yang lalu