Beranda Berita

Rebadge Almaz Versi Captain Seat Melantai 13 Juli Di India

Berita
Kamis, 9 Juli 2020 06:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Berita - Rebadge Almaz Versi Captain Seat Melantai 13 Juli Di India


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Wuling Almaz versi terbaru bakal hadir di India. Almaz dengan emblem MG ini bakal hadir dengan spesifikasi baru.

Seperti dikutip dari Rushlane.com (8/7), MG Hector Plus bakal meluncur pada tanggal 13 Juli mendatang. Adapun pihak MG memberikan kesempatan pemesanan kepada konsumen dari saat ini dengan nominal INR 50.000 atau sama dengan Rp 9,6 juta.

Foto - Rebadge Almaz Versi Captain Seat Melantai 13 Juli Di India

BACA JUGA

Adapun penambahan satu fitur pada Hector Plus, yakni jok baris ketiga. Sehingga Hector memiliki daya tampung hingga 6 penumpang. Bangku baris keduanya menggunakan konfigurasi captain seat.

Menariknya tak hanya konfigurasi 7 penumpang, Hector juga bakal tersedia pilihan bangku 6 penumpang dan di baris keduanya bakal menggunakan captain seat.

Sementara untuk mesinnya, Hector ditawarkan dengan berbagai pilihan mesin, yakni mesin 1.500 cc turbo yang sama dengan Almaz versi Indonesia, 1.500 cc yang dilengkapi dengan teknologi Belt Starter Generator, dan ada juga mesin penenggak solar berkapasitas 2.000 cc turbo.

Seperti diketahui, MG Hector merupakan produk rebadge dari Wuling Baojun 530 dan Wuling Almaz. Namun model ini dipasarkan khusus untuk negara India maka tak berlebihan jika SUV ini disebut sebagai Almaz versi India.


Tags Terkait :
Wuling Almaz
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Selama April, Wuling Tawarkan DP Ringan Mulai Rp 18 Juta Untuk Line Up Baru Mereka

1 hari yang lalu


Berita
Awali 2025, Wuling Gelar Pameran dan Test Drive Jakarta Utara, Tawarkan Banyak Promo Menarik

1 bulan yang lalu


Berita
Wuling Sodorkan Program Menarik Untuk EV dan SUVnya Hingga Desember

3 bulan yang lalu


Berita
Kenal Lebih Dekat Sistem Pengereman Canggih Wuling Almaz Hybrid

3 bulan yang lalu


Berita
Bukan Sebagai XForce 7 Seater, Mitsubishi DST Concept Disiapkan Jadi Rival Honda CR-V

3 bulan yang lalu


Komparasi Harga, Performance dan Dimensi, Hyundai New Tucson Hybrid vs Honda CR-V Hybrid vs Toyota Corolla Cross Hybrid vs Wuling Almaz Hybrid

3 bulan yang lalu


Berita
Wuling Tawarkan DP Rendah dan Garansi Komponen Seumur Hidup

3 bulan yang lalu


Berita
Meluncur Besok, Ini Komparasi Dimensi All New Hyundai Santa Fe Versus SUV Hybrid Sekelasnya

4 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Deretan Geely Terbaru Yang Diprediksi Nongol Di GIIAS 2025

13 jam yang lalu


Bus
Ini Dia Rute Transjabodetabek Yang Gratis

13 jam yang lalu


Berita
All New Lexus ES EV Debut Di Shanghai Auto Show 2025, Simak Spesifikasinya

15 jam yang lalu


Berita
GWM Tank 300 Diesel Potensial Masuk Indonesia, Siap Lawan Pajero Dan Fortuner

16 jam yang lalu


Berita
Geely Starwish Segera Masuk Indonesia, Pesaing BYD Dolphin Dan Wuling BinguoEV

17 jam yang lalu