Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Ingat, Jalur Puncak Ditutup Saat Pergantian Tahun

Penutupan dilakukan di semua arah baik dari Jakarta dan Cianjur. Penutupan dimulai pada tanggal 31 Desember 2020 pukul 20.00.
Berita
Rabu, 30 Desember 2020 11:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Selain menjadi jalur wisata, banyak juga angkutan logistik dan penumpang yang melewati Puncak, Bogor untuk menuju Cianjur. Namun di saat pergantian tahun nanti, jalur ini akan ditutup.

Penutupan dilakukan di semua arah baik dari Jakarta dan Cianjur. Penutupan dimulai pada tanggal 31 Desember 2020 pukul 20.00. Sedangkan jalur Puncak kembali dibuka pada 1 Januari 2021 pukul 06.00.

Ada jalur alternatif yang disiapkan untuk mengatasi penutupan Puncak. Di mana dari arah Jakarta ke Cianjur atau sebaliknya bisa melalui rute Cibubur-Cianjur via Jonggol.

Jalurnya Cibubur-Cileungsi-Jonggol-Cariu-Cikalong-Cianjur. Jarak tempuh 87 km dengan waktu tempuh 3 jam.

BACA JUGA

Sedangkan dari arah Bogor dan Jakarta juga bisa melewati Ciawi-Cianjur via Sukabumi. Rutenya Ciawi-Cicurug-Cibadak-Kota Sukabumi-Cianjur. Jarak tempuhnya 88 km dengan waktu perjalanan 3 jam.


Tags Terkait :
Jalur Puncak Penututpan Puncak
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Ingat, Jalur Puncak Ditutup Saat Pergantian Tahun

Penutupan dilakukan di semua arah baik dari Jakarta dan Cianjur. Penutupan dimulai pada tanggal 31 Desember 2020 pukul 20.00.

4 tahun yang lalu


Berita
Perhatian, Jalur Puncak Dari Arah Cianjur Ditutup 31 Desember 2024-1 Januari 2025

Dimulai pukul 18.00 WIB-02.00 WIB

10 bulan yang lalu


Berita
Mudik 2024: Waspadai Bottleneck Dan Rest Area Di Tol TransJawa

Jangan terlalu lama berhenti di rest area

1 tahun yang lalu


Berita
Perhatikan, Enam Jalan Wilayah Wisata Utama Akan Ditutup Saat Malam Tahun Baru

Ada di Bali, Bogor, Jakarta, Yogyakarta, Bandung, maupun Solo

1 tahun yang lalu


Berita
Rayakan Momen Tahun Baru Di Puncak Bogor? Catat Jadwal Buka Tutup Jalannya

Bagi Anda yang hendak merayakan momen pergantian tahun di wilayah Puncak Bogor perlu dicatat.

2 tahun yang lalu


Berita
Antisipasi Arus Balik, Kepolisian Tutup Semua Akses Masuk Ke Arah Barat

Libur lebaran 2022 segera berakhir, dan puncak arus balik ke Jakarta diprediksi pada tanggal 7-8 Mei 2022. Ada contra flow dan penutupan jalur yang dilakukan Korlantas. Ketahui detailnya

3 tahun yang lalu


Berita
PPKM Darurat, Ada Penyekatan Di Kawasan Puncak Dan Pintu Tol Bogor

Titik penyekatan tersebut berlaku untuk kendaraan yang tidak berplat F (Residen Bogor Raya). Nantinya petugas akan memutar balik kendaraan yang akan masuk ke wilayah Bogor dari titik penyekatan terseb

4 tahun yang lalu


Berita
Jalur Puncak Ditutup, Gunakan Jalur Alternatif Ini

Anda berencana untuk menghabiskan tahun baru di kawasan Puncak, Bogor? Maka lebih baik memulai perjalanan pagi dan siang hari.

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

10 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

11 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

14 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

16 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

17 jam yang lalu