Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Hino Connect, Sistem Pintar Penunjang Efisiensi Bisnis

Berita
Jumat, 6 Maret 2020 11:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Perkembangan teknologi yang terus berkembang, juga merambah ke sektor kendaraan niaga. Salah satunya sistem telematika yang mempermudah untuk memantau dalam urusan manajerial kendaraan.

Seperti teknologi telematika dari Hino, yaitu Hino Connect yang dikenalkan di ajang GIICOMVEC 2020 di Jakarta pekan ini. Hino Connect diklaim dapat meningkatkan efisiensi bisnis pelanggan karena dapat mendukung operasional bisnis.

Pasalnya, dengan Hino Connect, kendaraan dapat terpantau dan lebih mudah mengatur manajemen operasional armada. Fitur Hino Connect juga membantu dalam manajemen pengemudi dan manajemen kendaraan karena Customer dapat memperoleh data perilaku supir ketika mengemudi dan pengingat untuk perawatan berkala armadanya.

Simulasi telematika yang bisa dipelajari pengunjung booth Hino
BACA JUGA

“Hino Connect merupakan sebuah sistem teknologi manajemen kendaraan yang dikembangkan Hino, untuk memantau aktivitas kendaraan serta menghasilkan berbagai data informasi. Sehingga customer bisa mengatur operasional bisnisnya menjadi lebih baik dan pada ujungnya bisnis berjalan lebih efisien dan menguntungkan,” jelas Sales and Promotion Director HMSI, Santiko Wardoyo.


Tags Terkait :
Hino Hino Connect
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Truk
Produk Hino Punya Banyak Peran Di Masa Pandemi Corona

3 tahun yang lalu


Van
Mengungkap Detail Hino Flexicab Ambulans Dan PCR Mobile Lab

3 tahun yang lalu


Berita
Hino Kenalkan Deretan Bus Khusus Hadapi Pandemi Corona

3 tahun yang lalu


Berita
Hino Rilis PRIMECAB L, Targetkan Komuter Dunia Perhotelan

1 bulan yang lalu


Terkini

Truk
Apa Itu Truk eTopas SuperPanther ?

5 jam yang lalu


Berita
Keluarkan Rp 70 Miliar, Mazda Bangun Training Center Di PIK 2

6 jam yang lalu


Berita
Hyundai New Tucson Hybrid Terendus Masuk Indonesia. Pake Mesin Santa Fe

7 jam yang lalu


Berita
Maxus Mifa 7 Dan Mifa 9 Resmi Diperkenalkan, Belum Ada Harga Jualnya

7 jam yang lalu


Berita
Pramudi Angkot Kecebur Sungai Akan Ditindak Tegas

17 jam yang lalu