Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Toyota Yaris Akan Dapat Ubahan Mesin di Thailand

Toyota Yaris di Thailand akan mendapatkan penggantian mesin.
Berita
Selasa, 12 November 2019 13:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Toyota Yaris di Thailand diduga akan mendapatkan penggantian mesin. Seperti dikutip dari headlightmag.com (11/11), langkah ini diambil guna menyambut regulasi eco car 2 di negara tersebut.

Semua mobil Toyota yang berkapasitas 1.200 cc di negara tersebut bakal digantikan dengan mesin berteknologi VVT-iE. Alhasil, yang semula mesin ini memiliki kode 3NR-FE digantu menjadi 3NR-FKE.

Namun kapasitas mesinnya tetap 1.200 cc. Tenaga mesin yang dihasilkan menjadi 98 dk dan torsi 109 Nm.

Adapun mobil yang mengalami penggantian mesin adalah Yaris, Yaris Ativ serta Yaris Cross. Toyota Yaris dan Yaris Ativ merupakan sedan dan di Indonesia mobil ini bernama Vios.

Menariknya, tak hanya penggantian mesin, model-model ini juga mengalami perubahan fitur berupa DVR alias dashcam serta headunit dengan layar berukuran 7 inci. Namun, hingga artikel ini disusun belum ada sinyal apakah versi Indonesia akan mendapatkan perubahan serupa.


Tags Terkait :
Toyota Yaris
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Ternyata Ini Perbedaan Penggerak Antara Toyota Yaris Cross Dengan Veloz Hybrid

Toyota Veloz HEV alias Veloz bermesin hybrid baru saja melakukan debutnya pada penghujung tahun 2025 lalu melalui ajang Gaikindo Jakarta Auto Week 2025. Ini Bedanya dengan Yaris Cross hybrid.

1 hari yang lalu

VIDEO: Crash Test Perodua Trez, Kembaran Yaris Cross (ASEAN NCAP)

Perodua Traz telah menjalani tes tabrak yang dilakukan oleh ASEAN NCAP.

Crash Test | 1 hari yang lalu


VIDEO: Crash Test Toyota Yaris (Euro NCAP)

Toyota Yaris versi Eropa sukses menjalani uji tabrak dengan baik

Crash Test | 1 hari yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Compact SUV Non EV (Desember 2025)

Segmen compact SUV kini menjadi segmen paling ramai penghuninya.

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Insentif Mobil Listrik Justru Membebani Negara?

Belakangan ini, pemerintah menggalakkan peraturan Low Carbon Emission Vehicle alias LCEV.

3 jam yang lalu


Berita
Melihat Langsung Proses Perakitan Baterai Hybrid Toyota

Untuk pertama kalinya kami menyaksikan langsung proses perakitan baterai mobil di Indonesia. Ini pengalaman kami di pabrik Toyota.

3 jam yang lalu


Berita
Aura Nismo RS Concept, Bintang Nissan Di Tokyo Auto Salon 2026

Di tangan Nissan sebuah mobil hybrid bisa tampil dan berperforma sangat agresif.

13 jam yang lalu


Mobil Listrik
Mengenal Lebih Dekat Mazda6e Yang Akan Hadir di Indonesia

Mazda6e mulai dijajakan di Singapore, Juli 2026. Sedangkan Indonesia akan segera menyusul setelahnya. Simak spesifikasinya.

14 jam yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu