Beranda Berita

GIICOMVEC 2020 Siap Digelar Awal Maret

Berita
Selasa, 5 November 2019 15:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro
Berita - GIICOMVEC 2020 Siap Digelar Awal Maret


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

GAIKINDO Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) dipastikan akan digelar tahun depan. Pameran khusus kendaraan niaga ini dirasa sangat perlu diadakan terlebih pesatnya dinamika pasar e-commerce.

Melalui keterangan resmi yang dirilis pihak penyelenggara GIICOMVEC, pasar e-commerce Indonesia kini terus tumbuh positif. Hal ini tentunya membutuhkan transportasi dan bisnis logistik yang juga mumpuni. 

Pameran ini akan menampilkan teknologi dan produk terkini pencapaian industri kendaraan komersial Indonesia yang hadir setiap dua tahun. GIICOMVEC akan berlangsung pada pada 5 – 8 Maret 2020, mengambil tempat diarea paling strategis, di Jakarta Convention Center (JCC).

Pada penyelenggaraan ke-dua GIICOMVEC 2020 juga akan memperluas cakupan industri yang menjadi targetnya, bukan hanya dari peserta kendaraan komersial, GIICOMVEC 2020 juga menambah area baru yang diperuntukkan bagi peserta dari industri pendukung seperti karoseri, aksesoris, tools, parts, connected truck technology, dan juga perusahaan logistic berbasis teknologi dan masih banyak lagi.

BACA JUGA

GIICOMVEC menyasar key buyers dari berbagai industri, mulai dari operator bus, truk dan perusahaan logistic, perusahaan pertambangan, migas, militer, perusahaan konstruksi, pertanian dan lainnya.

Berita dari brand apa yang paling Anda tunggu di Shanghai Auto Show?

Berikan suara Anda pada pilihan di bawah ini.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
GIICOMVEC GIICOMVEC 2020
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Bus
Ini Kategori Sasis Bus Mercy Di Pasar Indonesia

8 bulan yang lalu


Berita
Pestanya Jual Beli Mobil Komersial Akan Dihelat 7-10 Maret 2024 di JCC Senayan

1 tahun yang lalu


Berita
GIICOMVEC 2024: Selusin Raksasa Kendaraan Komersial Pasti Hadir

1 tahun yang lalu


Berita
Absen Di Tahun 2022, GIICOMVEC Akan Hadir Lagi Tahun 2024

1 tahun yang lalu


Bus
Jenis Bodi Bus Di Indonesia Versi Adi Putro

1 tahun yang lalu


Berita
Bukan Untuk Pameran, Namun Jadi Truk Pengangkut, Mitsubishi eCanter Akan Hadir Di Indonesia

2 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Sekilas Perjalanan Mobil Listrik Di Indonesia. Dari Konsep Hingga Produksi Masal

3 tahun yang lalu


Van
Traga Blind Van, Solusi Logistik Di Perkotaan Baru Saja Diluncurkan

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Michelin Merilis Ban Baru Yang Ramah Lingkungan, Hemat Hingga 24 Persen

11 jam yang lalu


Truk
Foton eMiler, Truk Ringan Bertenaga Listrik Dengan Harga Paling Murah

12 jam yang lalu


Berita
Melihat Deretan Produk Terbaru Geely Group Yang Berpotensi Masuk Pasar Indonesia Di Markas Besarnya Langsung

13 jam yang lalu


Berita
Haval Xialong Max PHEV Generasi Kedua, Hanya Butuh Tiga Liter Bensin Untuk Jarak 100 Kilometer

1 hari yang lalu


Berita
MG Motor Siapkan Cyber X, SUV Boxy Layaknya Chery J6

1 hari yang lalu