Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Genjot Penjualan, Honda Beri Bonus Jutaan Rupiah

Berita
Sabtu, 19 Oktober 2019 18:30 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Memasuki akhir tahun 2019, Honda menyambutnya dengan kepala tegap. Pasalnya brand asal Jepang ini telah berhasil mencatatkan angka penjualan yang menggembirakan dan lebih baik dari pencapaian tahun lalu. Hanya tiga bulan semester kedua bergulir, sudah 38.152 unit terjual di seluruh Indonesia.

Yusak Billy sebagai Business Innovation and Sales & Marketing Director PT Honda Prospect Motor pun mengatakan, hasil ini tak hanya didukung line up penjualan yang baru, namun juga berbagai program penjualan yang memberikan nilai lebih bagi konsumen.

BACA JUGA

Oleh karena itu guna meningkatkan penjualan di sisa 2019 ini, ada beberapa program menarik yang dihadirkan. Salah satunya, program “End Year Surprise”  bagi konsumen yang melakukan pembelian New Honda Mobilio, New Honda BR-V, All New Honda Brio dan New Honda HR-V.

Hadiah langsung yang didapat konsumen setiap pembelian mobil tersebut adakah gratis biaya jasa service berkala hingga 50.000 km atau 4 tahun dan uang bensin senilai Rp 6 juta. Tak hanya itu, ada juga tambahan cashback sebesar Rp 5 juta pun dapat didapatkan untuk konsumen Honda melalui program “Honda Loyalist”.

Sementara untuk pembelian All New Honda Brio, dan New Honda HR-V akan mendapatkan gratis biaya jasa service berkala hingga 50.000 km atau 4 tahun melalui program “Honda Loyalist” dan “Apresiasi Dunia Pendidikan”.

Kemudian selama program “End Year Surprise” berlangsung, Honda akan mengadakan Honda HR-V Special Week bagi calon konsumen dan berkesempatan untuk mendapatkan uang bensin senilai Rp 2,000,000,- pada setiap pembelian New Honda HR-V di acara tersebut.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Honda Penjualan
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Detil Spesifikasi Honda Prelude Terkuak

2 hari yang lalu

Berita
Honda Tawarkan Bunga 0 persen Hingga Grand Prize Trip Ke Vietnam Untuk Penjualan Selama GJAW 2024

3 hari yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024 Akan Jadi Tempat Ideal Untuk Belanja Mobil Baru

4 hari yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024 Moment Tepat Beli Mobil

6 hari yang lalu


Berita
Gaikindo Jakarta Auto Week 2024 Jadi Angin Segar, Banyak Promo Dan Diskon

2 minggu yang lalu

Berita
GIIAS Semarang 2024: 40 Merek Hangatkan Jawa Tengah

1 bulan yang lalu


Berita
Honda Culture Indonesia, Pestanya Para Pemilik Honda di Indonesia

1 bulan yang lalu

Berita
Mitsubishi Xpander Laris Manis di Malaysia Sampai Siapkan Model Facelift 2024, Beda Nasib Dengan Honda BR-V

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

1 jam yang lalu


Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

10 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

16 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

17 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

17 jam yang lalu