Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Ford Perkenalkan Anti Maling Keyless

Berita
Minggu, 14 April 2019 19:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ketika kunci manual sudah jadi teknologi keamanan yang usang, maka muncul teknologi lain yang dengan kombinasi FOB seperti yang dipakai pada mobil yang menggunakan fitur keyless.

Sayangnya teknologi keamanan ini pun semakin rentan untuk dicuri, salah satu indikasinya adalah meningkatnya angka pencurian mobil dengan teknologi keyless di Eropa.

BACA JUGA

Untunglah dua mobil populer di Eropa yakni Ford Fiesta dan Focus kini telah dilengkapi dengan teknologi baru untuk memerangi para pencuri tersebut.

Seperti dilansir oleh Motor 1 (13/04), Ford memperkenalkan satu sistem baru yakni kunci FOB untuk mobil dilengkapi dengan sensor gerak. Sistem pada mobil akan mendeteksi pergerakan kunci FOB selama 40 detik sebelumnya.  Jika tidak ditemui pergerakan FOB maka secara otomatis program keamanan dalam mobil akan masuk  sleep mode, sehingga sistem fob key tidak akan berinteraksi dengan jenis peralatan yang digunakan penjahat untuk mendapatkan akses ke mobil tanpa kunci ketika kunci ada di dekat mereka.

“Hal ini merupakan solusi sederhana namun efektif  dan segera diterapkan pada produk terlaris kami (Focus dan Fiesta),” terang Simon Hurr, Spesialis Keamanan Ford.

Bukan tidak mungkin bahwa langkah Ford ini akan diterapkan pada produk lain ataupun bahkan pabrikan lain, karena investasinya cukup murah namun efektif. Ford menyebutkan hanya menambahkan $85 hingga $94 atau sekitar Rp 1,2 hingga 1,3 jutaan.


Tags Terkait :
Ford Keyless Entry Teknologi
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Keyless Entry, Teknologi Untuk Kakek-Kakek Yang Mendunia

3 tahun yang lalu


Berita
Ford Perkenalkan Anti Maling Keyless

5 tahun yang lalu


Tips
TIPS: Pilihan Mobil Untuk Anak Anda Yang Masuk Kuliah

8 tahun yang lalu

Pikap
Ford Resmi Pasarkan New Ranger XL Standard di Malaysia

7 tahun yang lalu


Berita
Ini Berbagai Inovasi Pada Kunci Kontak Hingga Saat Ini

10 bulan yang lalu


Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

4 jam yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024 Akan Jadi Tempat Ideal Untuk Belanja Mobil Baru

21 jam yang lalu


Berita
Ford Akan Lebih Akrab Dengan Konsumen Indonesia

2 hari yang lalu


Terkini

Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

2 jam yang lalu


Berita
Tahun 2024 Penuh Tantangan Bagi Industri Otomotif, Pabrikan Tetap Optimis

3 jam yang lalu


Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

4 jam yang lalu


Bus
Inilah Golongan Penumpang Yang Digratiskan Naik Transjakarta

5 jam yang lalu


Berita
Industri Otomotif Jadi Pahlawan Devisa, Diharap Garap Segmen Murah Hybrid

6 jam yang lalu