Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Datsun Dorong Citra Produknya ke Ranah Modifikasi

Datsun yang punya line up produk LCGC dan beberapa model harga ekonomis ternyata juga mendukung perkembangan modifikasi di Indonesia.
Berita
Rabu, 27 Februari 2019 11:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Datsun yang punya line up produk LCGC dan beberapa model harga ekonomis ternyata juga mendukung perkembangan modifikasi di Indonesia. Saudara kandung Nissan ini berharap produknya juga bisa jadi bahan modifikasi yang oke.

“Dengan terlibat dalam dunia modifikasi Indonesia yang sedang berkembang ini, kami berharap produk terkini Datsun yang sudah di-develop berdasarkan target market dapat menjadi pilihan utama bagi mereka (para modifikator)," ujar Christian Gandawinata, Head of Marketing Datsun Indonesia di Makassar, Sulawesi Selatan (24/2).

Ia menyebut bahwa model dan desain Datsun cocok untuk mewakili kebutuhan jiwa muda yang ekspresif. Pada event Trending Workshop NMAA 2019 Makassar akhir pekan lalu pun Datsun memanfaatkanya demi citra produknya yang cocok untuk dimodif. 

Dalam event dua hari itu Datsun membawa unit pamer Datsun GO Live serta mobil test drive Datsun Cross dan Datsun GO yang bisa dicoba khalayak Makassar.

Secara konsisten, Datsun Indonesia berjanji akan terus menjadi bagian dari industri modifikasi Indonesia melalui berbagai kegiatan promosi yang dijalankan.

"Datsun pada dasarnya selalu ingin memberi wadah bagi para penggemar modifikasi di Indonesia. Oleh karena itu Datsun selalu berusaha untuk berpartisipasi dalam perkembangan dunia modifikasi Indonesia,” ujar Christian.


Tags Terkait :
Datsun GO Modifkasi
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Datsun Dorong Citra Produknya ke Ranah Modifikasi

Datsun yang punya line up produk LCGC dan beberapa model harga ekonomis ternyata juga mendukung perkembangan modifikasi di Indonesia.

6 tahun yang lalu


Berita
Inilah 3 Pemenang Kontes Modifikasi IAM MBtech Surabaya

Tiga pemenang dari IAM MBtech Surabaya ini akan kembali dipertarungkan dalam ajang Final Battle di Jakarta.

6 tahun yang lalu


Berita
Datsun GO-Live Berkolaborasi Dengan Merek Sepatu. Apa Hubungannya?

Datsun GO-live berkolaborasi dengan merek sepatu Indonesia, Saint Berkeley.

7 tahun yang lalu


Berita
Datsun GO Versi 'Konsep' Tahun Lalu Kini Dijual di GIIAS 2018

Selain punya tampilan eksterior yang atraktif, Datsun sengaja menjual varian baru ini dalam jumlah yang sangat terbatas agar kehadirannya semakin spesial.

7 tahun yang lalu


Berita
Datsun Rela Modifikasi GO+ Panca Untuk Jalankan Program Sosial

Datsun berkomitmen memberikan akses bagi para penerus bangsa melalui berbagai cara, salah satunya melalui keterlibatan membantu kalangan remaja dan anak-anak dalam program sosial ini.

8 tahun yang lalu


Berita
Ini Mobil-Mobil Terbaik Datsun Xplore Your Style Regional Champ Jakarta

Kontes modifikasi khusus Datsun kini tengah bergulir di Jakarta untuk mencari siapa mobil LCGC ini yang paling keren dan berhak menyabet juara.

8 tahun yang lalu


Berita
Datsun Ajak Modifikator Sumatera Utara Rombak Go dan Go+

PT Nissan Motor Indonesia (NMI) melalui brand Datsun mengunjungi kota Medan dalam rangkaian kegiatan Datsun Xplore Your Style 2016, kompetisi memodifikasi mobil Datsun.

9 tahun yang lalu


Berita
Datsun Xplore Your Style Kedua Diresmikan Di GIIAS 2016

Kontes modifikasi kembali diadakan oleh PT Nissan Motor Indonesia yaitu Datsun Xplore Your Style.

9 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

14 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

22 jam yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

1 hari yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

1 hari yang lalu