Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Wow, Beli Mobil di Dealer ini Bisa Nonton Piala Dunia 2018 di Rusia

Auto2000 siapkan undian berhadiah nonton FIFA World Cup untuk pembeli mobil Toyota.
Berita
Senin, 15 Januari 2018 06:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Auto2000 yang merupakan salah satu jaringan dealer Toyota memberikan sebuah promo khusus bagi Anda pecinta sepak bola. Pasalnya mereka menggelar sebuah kegiatan bertajuk “Let’s GOOOOOOL! Kan” di mana akan ada pemenang yang mendapatkan hadiah untuk menyaksikan langsung serunya FIFA World Cup 2018 di Rusia.

“Auto2000 mengerti bahwa Piala Dunia 2018 merupakan ajang yang sangat ditunggu oleh pecinta sepak bola Tanah Air, oleh sebab itu Auto2000 akan membawa serta pelanggan setia Auto2000 untuk menyaksikan pesta olahraga sepak bola dunia tersebut langsung di Rusia,” kata Martogi Siahaan selaku Chief Executive Auto2000 dalam keterangan persnya (12/1).

Auto2000 menyediakan 32 paket trip perjalanan nonton langsung pertandingan FIFA World Cup Rusia untuk 32 orang pemenang. Setiap paket hanya berlaku untuk 1 (satu) orang pemenang.

Cara untuk bisa mengikuti perlombaan ini adalah setiap pembelian 1 unit Toyota di Auto2000, maka konsumen berhak menjadi peserta undian program “Let’s GOOOOOOL! Kan” Auto2000 dan mendapatkan 1 kupon undian.

Program undian ini berlaku untuk pembelian mobil di Januari sampai April 2018. Sementara pengundian akan dilakukan pada pekan pertama Mei 2018. Asyiknya, pelanggan Toyota tidak perlu repot bayar pajak undian 25% karena sudah ditanggung oleh pihak Auto2000. Dengan catatan, syarat dan ketentuan berlaku.

Jika konsumen yang sudah membeli mobil namun belum beruntung untuk terbang ke Rusia, Auto2000 juga menyediakan hadiah lain yaitu berupa 64 unit iPhone X dan 320 unit TV LED 40 inci.


Tags Terkait :
Toyota Dealer
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Veloz Jelajah Nusa, Start Dari Lombok Menuju Wilayah Barat Indonesia

Toyota memulai ekspedisi "Veloz Jelajah Nusa" dari Sirkuit Mandalika. Satu unit Veloz Hybrid EV akan diuji menempuh rute lintas pulau hingga wilayah barat Indonesia.

1 hari yang lalu


Berita
Menjajal Lini Lengkap Kendaraan Hybrid Toyota Di Lombok NTB

Dengan mengusung tema “Exciting Journey Toward The Future”, PT Toyota-Astra Motor (TAM) mengajak 48 jurnalis nasional merasakan langsung performa jajaran Hybrid Electric Vehicle

1 hari yang lalu


Berita
Melihat Lebih Dekat Dealer ToyotaTerbesar Di Nusa Tenggara Barat

- Beroperasi sejak 1973, Krida Toyota menjadi salah satu jaringan dealer Toyota paling ikonik di Nusa Tenggara Barat.

1 hari yang lalu

Berita
Jetour T2, Mengancan Fortuner Dan Pajero Sport Dengan Harga Lebih Terjangkau

Mengancam Fortuner & Pajero Sport, Jetour T2 menawarkan fitur melimpah dan kemampuan 4WD. Simak spesifikasi lengkap dan harga Jetour T2 yang lebih terjangkau.

2 hari yang lalu


Berita
Deretan Promo Spesial dari Mitsubishi, Toyota, Suzuki, Honda, dan BAIC di GIIAS Makassar 2025

Berbagai merek otomotif menghadirkan promo spesial di ajang GIIAS Makassar 2025. Mitsubishi, Toyota, Suzuki, Honda, dan BAIC menawarkan beragam program penjualan menarik dengan bonus eksklusif.

2 minggu yang lalu


Berita
Toyota Supra Dipastikan Berhenti Dijual, Berikut Faktanya

Akan ada Supra Final Edition untul memberi penghormatan pada mobil ikonik ini.

4 minggu yang lalu


Berita
Garansi 1 Juta Kilometer Untuk Tank 300 Diesel

Garansi 1juta kilometer untuk mesin GWM Tank 300 Diesel

1 bulan yang lalu


Used Car
Cara Cek Fisik Untuk Mengetahui Mobil Bekas Laka Lantas

Bisa juga jadi verifikasi cek fisik jika akan jual mobil pribadi

1 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

2 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

3 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

6 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

8 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

9 jam yang lalu