Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

SPY SHOT: BMW Seri-3 Generasi Terbaru Kembali Terlihat

Beginilah tampilan BMW Seri-3 generasi terbaru yang akan datang.
Berita
Minggu, 25 Maret 2018 19:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

BMW Seri-3 terbaru kembali terlihat lagi dalam lingkungan terbuka di jalanan raya sekitar Munich, Jerman, namun terlihat ada dua unit. Walaupun keduanya tertutup kamuflase berat tapi dapat diketahui perbedaannya pada tampilan eksterior.

Menurut yang diberitakan Paultan, unit pertama yang terlihat tampil hampir mirip seperti BMW Seri-5 G30 dengan grill yang juga berukuran besar dan lampu utama LED yang khas. Sedangkan unit kedua bumpernya terlihat lebih sporty yang tampaknya ini adalah Seri-3 yang akan hadir menjadi varian M Sport Package.

Untuk bagian belakangnya, desain lampunya sudah berbeda dengan BMW Seri-3 lama karena kini terlihat lebih segar dengan patern L yang mirip dengan BMW X4 G02. Sedangkan untuk mesinnya sendiri juga akan ada banyak pilihan mulai dari mesin bensin, diesel dan juga varian plug-in hybrid.

Sayangnya belum ada foto jelas yang memperlihatkan bagian interiornya. Namun sebelumnya memang sudah pernah ada Spy Shot yang memperlihatkan bagian interiornya lengkap dengan instrument cluster digital baru. Tampilan clusternya berbeda dengan BMW Seri-3 F30 (generasi yang ada saat ini) pada produksi tahun yang notabene juga sudah dilengkapi dengan instrument cluster digital. Selain itu, BMW juga hadirkan lingkar kemudi dengan desain baru, layar infotainment berukuran lebih besar dan juga desain dasbor baru.

Memang saat ini BMW Seri-3 berkode F30 tidak terasa sudah hadir sejak 2011. Jadi, usia 7 tahun memang sudah waktu yang tepat untuk menghadirkan generasi terbarunya.


Tags Terkait :
BMW Seri-3
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Sudah Ada 7 Generasi, BMW Seri 3 Eksis 51 Tahun Sebagai Legenda Hidup

Salah satu sedan terlaris di dunia dengan sejumlah model serta variannya kini telah menjadi incaran kolektor mobil

1 hari yang lalu

Berita
BMW Luncurkan M3 Terbaru di GJAW 2025, MINI Tawarkan Benefit Rp 66 Juta

BMW M3 CS Touring dan M3 Competition Sedan resmi meluncur di GJAW 2025 dengan tenaga hingga 550 hp. Tak ketinggalan, MINI tawarkan benefit Rp 66 juta.

4 hari yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga BMW Terbaru (November 2025)

BMW merupakan merek dengan rapor penjualan baik di tanah air.

1 minggu yang lalu

Berita
Merasakan Sensasi Toyota JDM Di TOKYO

Toyota ajak jurnalis rasakan mobil JDM legendaris di Jepang. Dari Supra, AE86 hingga GR Family, semuanya tunjukkan DNA sejati Toyota.

3 minggu yang lalu


Terkini

Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

2 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

2 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

3 jam yang lalu


Berita
Mazda Indonesia Pastikan Bawa Warna Biru Baru Yang Spesial

Navy Blue Mica, warna baru spesial dari Mazda yang akan diboyong sebagai pilihan warna di Indonesia

5 jam yang lalu


Berita
Bosch Yakin Mesin Bakar Masih Mendominasi Hingga 2035

Mesin bakar dan elektrik akan berdampingan dan berbagi segmen.

8 jam yang lalu