Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Seperti Inikah Wujud Chevrolet Trax Generasi Terbaru?

Inilah salah satu terkaan digital dari Chevrolet Trax yang sudah beredar luas.
Berita
Senin, 28 Mei 2018 15:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Terdengar segelintir informasi bahwa Chevrolet sepertinya akan menghadirkan generasi terbaru dari crossover andalannya yaitu Trax. Memang mobil ini sudah hadir sejak 2012 dan sempat mengalami penyegeran di tahun lalu.

Belum jelas kapan Chveorlet akan menghadirkan generasi terbarunya, tapi sudah banyak orang yang memperkirakan wujud generasi terbarunya dengan membuat sebuah gambar terkaan. Salah satunya adalah buatan Kleber SIlva.

Menurut yang dibetritakan Carscoops (22/5), Trax generasi terbaru ini bakal memiliki pengaruh bahasa desain dari produk-produk Chevrolet terbaru saat ini seperti Cruze dan Malibu. Terlihat dari beberapa bagian yang dibuat oleh Kleber Silva, salah seorang ahli merakayasa ambar mobil.

Mulai dari dessain wajahnya dengan grill, lampu utama serta desain bumpernya yang terlihat ada kombinasi antara Cruze dan Malibu. Begitu juga dengan bagian belakangnya yang memiliki lampu dengan desain yang baru yang terdiri dari dua bagian yang mencapai pintu bagasinya.

Untuk di bagian samping, dalam versi rekayasa ini Trax terlihat lebih proposional dengan pelek berukuran besar. Tidak seperti generasi yang ada saat ini dengan ban dan pelek yang cenderung terlihat kekecilan serta tampaknya dimensi bodinya pun kini sedikit lebih melar.


Tags Terkait :
Chevrolet Trax
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Seperti ini Bukber Ala Komunitas Trooper Indonesia

KTI merencanakan untuk melakukan touring, touring kali ini akan berlangsung pada 23 Juli dengan tujuan Pagar Alam, Sumatera Selatan. 

6 tahun yang lalu


Berita
Komunitas Trooper Indonesia Rayakan Ulang Tahun Bersama Anak Yatim dan Janda

Komunitas Trooper Indonesia (KTI) genap berusia 17 tahun pada Minggu, (27/5) lalu

7 tahun yang lalu


Berita
Komunitas Chevrolet Trooper Terabas Kebun Teh Ciwidey, Ada Apa?

Seluruh sembako yang telah disiapkan dibawa dari Jakarta menggunakan 5 unit mobil dari komunitas ini.

7 tahun yang lalu


Berita
Komunitas Trooper Indonesia Nikmati Tahun Baruan di Alam Bebas (10 Foto)

Acara yang digelar pada 30 Desember 2017 hingga 1 Januari 2018 lalu ini dihadiri oleh ratusan Trooper dari berbagai tahun.

7 tahun yang lalu


Berita
Komunitas Trooper Indonesia Eksplorasi Keindahan Pesisir Selatan Jawa

Touring ini melintasi berbagai medan dengan total jarak tempuh sejauh lebih kurang 600 km.

8 tahun yang lalu


Berita
Komunitas Trooper Indonesia Chapter Jaya Bukber Sekaligus Rayakan Ulang Tahun

Acara ini jadi cukup istimewa karena KTI Jaya sekaligus merayakan hari jadinya ke-16 yang jatuh pada Juni.

8 tahun yang lalu


Berita
Komunitas Trooper Indonesia Camping Sekaligus Pelantikan Ketua

Berkemah di kawasan Ranca Upas, Jawa Barat, Komunitas Trooper Indonesia sekaligus melantik ketua untuk 2 chapter.

8 tahun yang lalu


Berita
Komunitas Trooper Indonesia Chapter Jakarta Punya Ketua Baru

Komunitas Trooper Indonesia sukses melaksanakan Musyawarah Daerah untuk mencari ketua baru.

8 tahun yang lalu


Terkini

Berita
BMW i5, iX1, Hingga Volvo EX30 Diskon Besar-Besaran Nyaris Stengah Harga

Mobil listrik memang bisa dikatakan sedang banjir di pasaran Indonesia. Itu juga yang membuat beberapa pabrikan menjual dengan harga diskon.

34 menit yang lalu


Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

15 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

23 jam yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

1 hari yang lalu