Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Melihat Peugeot 3008 dan Ketiga Rivalnya dari Eropa

Berita
Rabu, 4 April 2018 13:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Peugeot 3008 baru hadir di Indonesia beberapa hari lalu. Pihak Peugeot sendiri menargetkan mobil ini masuk dalam segmen small luxury crossover. Lalu siapa sajakah rival-rivalnya yang termasuk small luxury crossover?

Pihak PT Astra International – Peugeot Tbk sendiri menyampaikan bahwa 3008 ini memiliki rival Audi Q3, BMW X1 dan Mercedes-Benz GLA. Sekarang mari kita sejajarkan keempat SUV Eropa tersebut dan siapakah yang paling unggul dalam hal dimensi dan juga tenaga.

BACA JUGA

Bagaimana dengan mesinnya? Peugeot 3008 hadir dengan unit 1.600 cc empat silinder yang dilengkapi dengan turbo. Hasilnya, mesin tersebut memiliki tenaga sebesar 165 dk dengan torsi 240 Nm.

Sedangkan Audi Q3 bermesin 1.400 cc empat silinder turbo bertenaga 148 dk dengan torsi 250 Nm, BMW X1 bermesin 1.500 cc tiga silinder turbo yang hasilkan tenaga 136 dk dengan torsi 220 Nm, dan Mercedes-Benz GLA bermesin dengan kapasitas 1.600 cc empat silinder yang mampu menghasilkan tenaga 156 dk dengan torsi 250 Nm. 

Jadi artinya secara dimensi Peugeot 3008 paling besar dan diyakini memiliki kabin yang lebih lega serta secara tenaga yang dihasilkan Peugeot 3008 menjadi yang paling bertenaga di antara para rivalnya, namun dalam hal torsi ia kalah 10 Nm dibanding Audi Q3 dan Mercedes-Benz GLA.

Harganya? Peugeot 3008 dibanderol Rp 697 juta, Audi Q3 Rp 765 juta, BMW X1 Rp 771 juta dan Mercedes-Benz GLA Rp 815 juta. Semua harga tersebut dalam keadaan on the road wilayah Jabodetabek.


Tags Terkait :
Peugeot Mercedes-Benz BMW Audi 3008 Q3 X1 GLA
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Melihat Peugeot 3008 dan Ketiga Rivalnya dari Eropa

6 tahun yang lalu


Berita
We Drive We Care, Cara OtoDriver Berlebaran di Masa Pandemi

4 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Beragam Mobil Merek Eropa (Februari 2020)

4 tahun yang lalu


Berita
#STAYATHOME Tonton Deretan Film Seru Bertema Mobil

4 tahun yang lalu


Berita
Peringkat Merek Mobil Terlaris yang Telah Diterima Konsumen (Mei 2018)

6 tahun yang lalu


Used Car
Mobil Bekas Bisa Jadi Pilihan Karena Hal ini

4 tahun yang lalu


Berita
Mobil Eropa Terlaris Versi Gaikindo (Februari 2020) Adalah..

4 tahun yang lalu


Berita
2019 Penjualan Menurun, Peugeot Dongkrak Target Penjualan

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Aletra Resmi Debut Di Indonesia, Bawa MPV EV Setara BYD M6

40 menit yang lalu


Mobil Listrik
Zeekr Resmi Meluncur Di Indonesia, Bawa Kedua Model Ini

1 jam yang lalu


Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

3 jam yang lalu


Berita
Tahun 2024 Penuh Tantangan Bagi Industri Otomotif, Pabrikan Tetap Optimis

4 jam yang lalu


Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

5 jam yang lalu