Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Komunitas Ini Saling Bergabung Mengumpulkan Bantuan Untuk Korban Gempa Lombok

Berbagai komunitas Avanza dan Xenia bahu membahu menggalang bantuan untuk meringankan beban korban gempa Lombok.
Berita
Minggu, 16 September 2018 06:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Hati siapa yang tidak tergugah menyaksikan berita di televisi tentang luluh lantaknya pulau Lombok, akibat gempa, yang pertama terjadi pada tanggal 5 Agustus 2018 pukul 18:46 WIB dengan kekuatan 7 Scala Richter (SR) pada kedalaman 15 km, pada pusat gempa 18 km Barat Laut Lombok Timur NTB, efeknya dirasakan sampai Pulau Sumbawa, Pulau Bali hingga Jawa Timur bagian Timur, dengan guncangan sangat keras dirasakan di Mataram.


Tidak perlu waktu lama, komunitas Veloz Owners Club (VOC) bersama Paguyuban Avanza Xenia Indonesia (PAXI), yang terdiri dari Avanza Owners Indonesia (AVOID), Avanza Xenia Fans Club (AXFC), Daihatsu Xenia Indonesia Club (DXIC), Indonesia Avanza Community (IAC), Modifikasi Avanza Xenia Indonesia (MAXI), New Avanza Xenia Community (NEXA), Toyota Avanza Club Indonesia (TACI), Veloz Owners Club (VOC), Xenia Avanza Club Indonesia (XEVACI) dan Xenia Mania (XMAN) meluncurkan program Senyum Untuk Lombok.

Program ini secara teknis masing-masing komunitas dan club mengumpulkan donasi, dibelanjakan dan dikemas di Pulau Bali, lalu diseberangkan ke Pulau Lombok diterima dan didistribusikan oleh VOC di Kabupaten Lombok Utara, Kecamatan Pamenang ke 4 titik  yaitu Desa Singgar Penjalin, Desa Bentek, Desa Gunungsari dan Desa Santong, keempat daerah tersebut merupakan daerah terparah terkenan dampak gempa ini. Seuntai kata dari relawan kegiatan Senyum Untuk Lombok ini disela kesibukanya mengatur logistik (tenda, terpal, selimut, beras, mie instant, air mineral, biskuit, gula, kopi, susu, serta kebutuhan bayi dan kewanitaan) yang akan dikirim .

"Mohon maaf, bantuan kami sedikit, hanya ini bisa kita bagikan, dan kami sadari bantuan ini belum tentu membangkitkan semangat hidup, membangun kembali Pulau Lombok, tapi niatan kami hanya membuat tersenyum para korban gempa” tulis mereka dalam siaran persnya.


Tags Terkait :
Avanza Xenia Komunitas
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Next Gen Toyota Avanza-Daihatsu Xenia, Peletak Trend Mesin 1000 Turbo Dan Hybrid?

Penggerak roda depan sudah biasa, tapi mesin turbo dan hybrid akan jadikan Next Gen Avanza-Xenia jauh lebih istimewa

4 tahun yang lalu

Berita
Toyota Avanza Akan Segera Dapatkan Facelift ?

Toyota Avanza generasi III sudah berumur 4 tahun dan sudah waktunya mendapatkan penyegaran

2 bulan yang lalu


Berita
Nama Avanza Akan Dipensiunkan?

Nama Avanza akan hilang seiring pergantian layout jadi FWD dan masuknya teknologi Hibrida?

4 tahun yang lalu


Berita
Toyota Yaris Bakal Punya Penerus Yang Dibangun Dengan Platform DNGA-B

Yaris XP150 bakal disuntik mati dan penggantinya adalah versi hatchback dari Vios.

1 hari yang lalu


Berita
Yaris Cross Versi Indonesia, Gunakan Jantung Veloz

Menggunakan platform DNGA-B dan mesin seperti Veloz

3 tahun yang lalu


Berita
Toyota Yaris Cross Versi Indonesia, Bakal Beda Dengan Versi Jepang

Menggunakan DNGA-B bukan TNGA-B

3 tahun yang lalu


Berita
Ini Bocoran Lengkap Harga All New Avanza-Xenia

All New Avanza-Xenia hadir November 2021

4 tahun yang lalu


Berita
Next Gen Avanza-Xenia, Bagi-Bagi Tugas Tebar Ancaman Di Target Berbeda

Toyota Avanza digosipkan akan memiliki penggerak roda depan alias Front Wheel Drive.

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

11 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

19 jam yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

1 hari yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

1 hari yang lalu