Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Jalan Tol Terbaru ini Sudah Bisa Dipakai Mudik Tanpa Tarif

Pengelola tol juga menyiapkan 6 lokasi rest area di sepanjang kanan dan kiri ruas Solo-Ngawi.
Berita - Minggu, 10 Juni 2018 13:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ada lagi jalan tol baru di pulau Jawa yang mulai dibuka dan siap mendukung musim mudik Lebaran 2018. Tol baru tersebut adalah Solo-Ngawi yang menghubungkan Jawa Tengah dan Jawa Timur, kini mulai dibuka per 8 Juni 2018.

Menurut Imam Zarkasih selaku Manajer Pengendalian Operasi PT Jasa Marga Solo Ngawi (JSN) yang dilansir dari Detik (9/6), tol ini masih gratis. Artinya, pemudik bisa melintasinya tanpa menempelkan uang elektronik di gardu tol.

BACA JUGA

Kendati sudah dibuka, namun sebaiknya Anda tetap waspada ketika melintasi tol sepanjang 90,25 km ini. Pasalnya menurut PT JSN, di ruas Sragen-Ngawi masih ada overpass yang terkendala pembebasan lahan warga. Akibatnya, warga terpaksa melintas lewat jalan tol.

Pengelola tol juga menyiapkan 6 lokasi rest area di sepanjang kanan dan kiri ruas Solo-Ngawi. Rest area tersebut berada di km 519 Masaran, Km 538 Sragen dan Km 575 Ngawi.
 


Tags Terkait :
Mudik Lalulintas Jalan Tol
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
Catat: Tanggal Pemberlakuan Ganjil-Genap Dan Diskon Tarif Tol Saat Arus Balik

2 bulan yang lalu


Tips
Pelajaran Dari Kecelakaan Km 58 Dan Km 370: Pengemudi Tidak Boleh Kelelahan

2 bulan yang lalu


Berita
Jasa Marga: Tol Luar Jawa Juga Padat Di Musim Mudik 2024

2 bulan yang lalu


Berita
Menhub: Pemudik Di 2024 Suka Jalan Malam

2 bulan yang lalu


Berita
Kemenhub: 2 Jutaan Kendaraan Keluar Wilayah Jabodetabek

2 bulan yang lalu


Berita
Contraflow Tol Trans Jawa Mulai Diberlakukan Di Tol Japek KM 47

2 tahun yang lalu


Berita
Tol Layang Cikampek Dibuka Untuk Umum! Simak Cara Masuknya

4 tahun yang lalu


Berita
Tol Layang Jakarta-Cikampek Segera Beroperasi, Catat Tanggalnya!

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Penantang Jimny 5-Door Bakal Dijual Rp 280 Jutaan, Simak Bocorannya

3 jam yang lalu


Berita
Beli Wuling Berhadiah Air ev dan BinguoEV

15 jam yang lalu


Berita
Awalnya Dilarang Masuk Komplek Pemerintahan, Kini Tesla Model Y Bakal Jadi Mobil Pemerintah China

15 jam yang lalu


Berita
Bekerja Sama Dengan PLN, GAC Aion Bantu Pemerintah Kejar Target 3.000 Unit SPKLU Sepanjang Tahun

15 jam yang lalu


Berita
Geely Perkenalkan Short Blade Battery, Apa Keunggulannya?

16 jam yang lalu