Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Inilah Mobil-mobil yang Paling Banyak Dicari di Inggris

Inilah deretan mobil paling dicari-cari versi Auto Trader di Inggris.
Berita
Kamis, 4 Januari 2018 11:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Sepanjang 2017, banyak mobil-mobil baru yang bermunculan di pasar otomotif internasional. Dan Inggris sebagai salah satu negara yang jadi beberapa basis dan kiblat produksi mobil internasional, menarik untuk menyimak dinamika pasarnya. Namun apa saja mobil-mobil yang paling dicari oleh konsumen sepanjang tahun 2017 di sana?

Menurut yang diberitakan Carscoops, ada sebuah situs untuk berjualan mobil baru maupun bekas terbesar di Inggris bernama Auto Trader. Dan mereka mengeluarkan data pencarian yang biasa dilakukan oleh masyarakat Inggris sepanjang tahun 2017.

Hasil dari data tersebut diketahui bahwa pada peringkat pertama adalah BMW Seri-3 bermesin diesel, mobil ini menyandang predikat sebagai mobil yang paling banyak dicari-cari versi Auto Trader. Kemudian peringkat kedua adalah Volkswagen Golf dan setelah itu peringkat ketiga adalah Mercedes-Benz C-Class.

Untuk peringkat keempat adalah Ford Focus, kemudian BMW Seri-1 dan setelahnya adalah BMW Seri-5. Sedangkan posisi ketujuh adalah Ford Fiesta, posisi kedelapan Audi A3 dan kesembilan adalah Mercedes-Benz E-Class.

Namun jika lebih spesifik lagi, rupanya mobil bermesin diesel yang paling dicari adalah BMW Seri-3, Volkswagen Golf, dan BMW Seri-5. Sedangkan yang mobil yang paling dicari untuk jenis mesin bensin adalah Volkswagen Golf, BMW Seri-3, dan Ford Focus.

Jika melihat dari data-data yang telah dikumpulkan oleh Auto Trader, masyarakat Inggris lebih memilih untuk menggunakan produsen mobil premium asal Eropa dibandingkan mobil-mobil merek Jepang.

"Hal ini menunjukkan bahwa pembeli mobil di Inggris sangat tertarik untuk memanjakan diri mereka sendiri dengan produsen mobil premium. Karena banyak sekali yang mencari mobil baru maupun bekasnya lewat wadah ini," kata Ivan Airstrop yang merupakan salah satu pihak Auto Trader.


Tags Terkait :
BMW Mercedes-Benz Audi Toyota Ford
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Mobil Listrik
Sebuah EV Terbakar, Hancurkan 140 Mobil Dan Picu EV Phobia Di Korea Selatan

Tragedi mobil listrik di Korea Selatan ini memicu sentimen negatif pada mobil listrik

1 tahun yang lalu


Berita
Recaro Automotive GmbH Bangkrut. Jok Recaro Bakal Jadi Barang Langka?

Dikabarkan bahwa hanya Recaro Automotive Germany yang terimbas masalah kebangkrutan

1 tahun yang lalu


Berita
Tak Hanya Pelek Buatan Luar Negeri, Pelek Garapan Anak Bangsa Ini Turut Mejeng Di Kontes Bergengsi Satu Ini

Tiga belas mobil garapan HSR Wheel dipajang pada ajang kontes The Elite Showcase.

2 tahun yang lalu


Berita
Menutup Akhir Tahun, Ini Deretan Mobil Listrik Mobil yang Meluncur Sepanjang 2022

Pemerintah sendiri pada tahun 2022, juga mengeluarkan kebijakan akan memberi subsidi kepada pembeli yang membeli mobil listrik atau hybrid yang diproduksi di pabrik Indonesia.

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
BMW i5, iX1, Hingga Volvo EX30 Diskon Besar-Besaran Nyaris Stengah Harga

Mobil listrik memang bisa dikatakan sedang banjir di pasaran Indonesia. Itu juga yang membuat beberapa pabrikan menjual dengan harga diskon.

33 menit yang lalu


Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

15 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

23 jam yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

1 hari yang lalu