Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Daihatsu Terios Lebih Cepat Indennya Dibanding Mitsubishi Xpander

Berita
Senin, 4 Juni 2018 10:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Daihatsu Terios generasi terbaru kini bukan saja bersaing secara langsung dengan seterunya di segmen LSUV. Tapi juga dengan pendatang baru, Mitsubishi Xpander.

Namun kini PT Astra Daihatsu Motor (ADM) tengah senyum tipis meilhat persaingan tersebut. Pasalnya All New Terios sedang "curi angin" dari inden berbulan-bulan yang didera Xpander.

Rudy Ardiman selaku Corporate Planning Division Head ADM, menyebut All New Terios kini sudah bisa dipesan dengan masa inden kurang dari dua bulan. Kuncian kemampuan Daihatsu membuat inden singkat adalah kebalikan dari masalah yang didera Mitsubishi.

Bukan saja kewalahan memenuhi permintaan dalam negri, kini Mitsubishi juga harus menggenjot ekspor Xpander
BACA JUGA

Inden yang dibutuhkan untuk sebuah Mitsubishi Xpander sendiri saat ini berkisar tiga bulan lamanya untuk wilayah Jabodetabek. Namun PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia sempat mengatakan akan berusaha mempersingkat waktu tersebut setelah Lebaran 2018.
 


Tags Terkait :
Mitsubishi Xpander Daihatsu Terios
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
Nissan Tegaskan Tidak Ada Sharing Platform Patrol dan Pajero

2 bulan yang lalu


Berita
Mitsubishi Pajero Akan Hadir Kembali Di 2027. Penantang Baru Di Segmen SUV Premium

4 bulan yang lalu


Berita
Mitsubishi Lancer Benar Dilahirkan Kembali, Tapi Sebagai EV

4 bulan yang lalu


Berita
BYD Jadi Mobil Teraman Di Dunia

8 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Nyaman Dan Aman, MUF GJAW 2024 Dibekali Fasilitas Lengkap

37 menit yang lalu


Berita
Nissan X-Trail e-Power Meluncur Sebentar Lagi, Harga Rp 600-700 Jutaan

2 jam yang lalu


Berita
3 Keunggulan Ini Bikin GWM Jolion Percaya Diri Lawan Para Kompetitornya

6 jam yang lalu


Berita
GWM Indonesia Buka Peluang Ekspor Mobil ke Luar Negeri

7 jam yang lalu


Truk
Pasca Laka KM 92 Tol Cipularang, Kemenhub Akan Panggil Para Bos Truk

11 jam yang lalu