Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Autovision Iming-imingi Beragam Diskon, Awas Garansi Gugur

Berita
Kamis, 26 April 2018 15:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Lampu aftermarket merek Autovision tengah menawarkan promo menarik untuk beragam produknya. Mulai dari lampu utama alias headlamp, stop lamp dan berbagai jenis lampu seperti HID, LED, halogen, projector dan lainnya.

“Jika Anda sudah memiliki E-Money Autovision, Anda akan mendapat tambahan diskon 5 persen setiap pembelian minimal Rp 1 juta,” ungkap Arsam, Marketing Manager CV Sampurna Part Niaga (20/4).

BACA JUGA

Secara keseluruhan, Autovision memberikan diskon 10 persen untuk semua item. Sedangkan jika Anda belanja dengan nominal di atas Rp 1 juta langsung diganjar free e-money Autovision. Untuk pembelian di atas Rp 300 ribu berkesempatan untuk mendapatkan dual port USB.

Hendak diketahui sebelumnya, menggunakan lampu aftermarket apalagi mengubah rangkaian listriknya akan otomatis menggugurkan garansi pabrikan. Namun, LED Autovision diklaim memiliki daya lebih kecil tapi tetap terang dan usia pakai yang lebih panjang sekitar 30.000 jam.

Promo menarik ini hanya berlaku dalam pameran yang diikuti Autovision di JiExpo Kemayoran, Jakarta dari 19 sampai 29 April 2018.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Lampu Modifikasi Autovision
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Ini Dia Spek Khusus BAIC BJ40 Plus Yang Jadi Mobil Dinas TNI AD

2 hari yang lalu

Truk
Brabus Rilis Big Boy 1200

4 minggu yang lalu


Berita
Mobil Paling Senior Di Daihatsu Kumpul Sahabat Sidoarjo

1 bulan yang lalu


Berita
Alasan Mitsubishi Beri Penyegaran Untuk Triton, "Biar Lebih Tangguh di Medan Berat"

4 bulan yang lalu


Truk
UD Trucks “Quon” Versi Liberty Walk

5 bulan yang lalu


Berita
Fortuner Pelat Dinas TNI Palsu Arogan Menabrak Mobil Lain, Ketahui Lagi Fungsi Semestinya Towing Bar

6 bulan yang lalu


Berita
Honda HR-V Facelift Versi Jepang Dapati Facelift

8 bulan yang lalu


Tips
Nah, Ini Ada Pernik Modifikasi Buat Suzuki 'All-New' Jimny

8 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

1 jam yang lalu


Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

10 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

16 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

17 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

17 jam yang lalu