Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Tarif Parkir Murah Ada di Negara Satu Ini

Untuk satu jam parkir, hanya dikenai biaya segini.
Berita - Minggu, 31 Desember 2017 06:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Salah satu cara mengendalikan ledakan populasi mobil pribadi di suatu kota adalah mengatur batas minimum tarif parkir. Semakin mahal, maka harusnya orang-orang berpikir dua kali untuk pakai mobil pribadi. Tapi kota satu ini mungkin tak berlaku bagi kota ini.

Sebab, tarif parkir di neagara ini tergolong murah. Padahal kepadatan lalulintasnya juga padat seperti Jakarta. Dilansir dari South China Morning Post (30/12), Hongkong ternyata punya tarif parkir yang cukup murah.

Untuk parkir selama satu jam, sebuah mobil di Hongkong hanya dikenai 8 Dolar Hongkong atau sekitar Rp 14 ribu. Tercatat terakhir kali tarif parkir naik di Hongkong pada 1994 silam.

BACA JUGA

Lantas, kapan tarif parkir di Ibu Kota Indonesia disesuaikan, ya? Halo Dinas Perhubungan? 


Tags Terkait :
Parkir
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
GIIAS 2024: Ada Apa Saja Di Sana, Panduan Lengkap, Peserta, Tiket Dan Shuttle

2 hari yang lalu


Berita
BYD Harmony Sudirman, Standar Kemewahan Dealer di Pusat Kota Jakarta

4 hari yang lalu


Mobil Listrik
Mengenal Bozhi 3X, Mobil Listrik Kolaborasi Toyota dengan GAC Yang Punya Fitur Self-Driving

5 hari yang lalu


VIDEO: Wuling Cloud EV Versi Cina Punya Fitur Setara BMW Seri-7

Berita | 2 minggu yang lalu


Berita
BEZ Auto Center Resmi Dibuka, Tempat Jual-Beli Mobil Bekas di Gading Serpong

3 minggu yang lalu


Berita
5 Keunggulan Chery Tiggo 5X, Siap Hadang Honda WR-V dan Toyota Raize

1 bulan yang lalu


Berita
Wuling Partisipasikan Semua Jenis Produk EVnya Perhelatan Internasional Ini

1 bulan yang lalu


Berita
Intip Charging Station Arcfox, Ada Fast Charging 480 kW Dan Juga Charger Nirkabel!

1 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Toyota Sediakan Fasilitas Ultra Fast Charging 120 kW Di Mall Ini

19 menit yang lalu


Berita
Mazda Suntik Mati MX-5 Miata 2.0 Liter. Sisakan Versi Mesin 1.5 Liter

2 jam yang lalu


Berita
Aito Diakusisi DFSK Seres, Aito M9 dan M7 Siap Mejeng di GIIAS 2024

15 jam yang lalu


Berita
Skema Kredit Innova Hybrid Tipe Tertinggi Menggiurkan, Cicilannya Mulai Rp 15 Jutaan

19 jam yang lalu


Berita
Perdana, Isuzu Bawa Elf Listrik di GIIAS 2024

20 jam yang lalu