Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Michelin Luluskan Ratusan Siswa SMA Untuk Kantongi SIM Plus Panutan Berlalulintas

Dalam kesempatan ini bahkan dihadiri pembalap dunia, Marc Marquez sebagai duta FIA.
Berita
Rabu, 18 Oktober 2017 06:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Michelin Indonesia berhasil meluluskan murid sekolah yang siap jadi panutan berlaulintas terbaik. Dalam program bertajuk Michelin Safety Academy (MSA) 2017 yang melibatkan 400 siswa dan siswi SMA yang telah mengikuti program edukasi berkendara ini juga resmi mengantongi SIM A dan C untuk pertama kalinya.

"Para instruktur Michelin Safety Academy dan para coaches telah melakukan pekerjaan yang baik dalam membantu para murid untuk lebih memahami pentingnya berkendara aman," ujar Frederick Mueller selaku Presiden Direktur Michelin Indonesia (17/10).

Ya, melalui rangkaian edukasi selama beberapa hari, ratusan murid ini diberi pendidikan akan teknik dan aturan mengemui serta berlalulintas yang tepat baik dari pihak profesional maupun kepolisian lalulintas. Dan akhirnya pada hari kelulusan ini, mereka pun lulus dengan mendapat SIM. 

Para lulusan MSA pun sangat senang mengikuti program bermanfaat ini. "Melalui acara ini, saya mendapatkan pengetahuan berharga mengenai berkendara aman termasuk pengetahuan mengenai tekanan angin pada ban yang sangat penting untuk menjamin keamanan berkendara," papar Anita Rachmawati, peserta dari SMAN 50 Jakarta.

Acara kelulusan ini semakin istimewa dengan dihadiri pembalap dunia, Marc Marquez dan Dani Pedrosa. Kedua pembalap MotoGP ini hadir untuk meramaikan perayaan kelulusan Michelin Safety Academy dan mengkampanyekan berkendara aman hasil kemitraan FIA dan Michelin.

Sebagai duta FIA, Marc Marquez mengkampanyekan kesadaran berkendara aman, dan menginspirasi para murid untuk menjadi pengendara bertanggung jawab.

"Kehadiran Marc Marquez dan Dani Pedrosa diharapkan dapat menginspirasi para murid untuk menjadi pengendara yang bertanggung jawab yang selalu waspada dan mengutamakan keselamatan," tutup Frederick.


Tags Terkait :
Michelin Michelin Safety Academy Ban Michelin Lalulintas
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Tingkatkan Performa Ban Bus dan Truk, Merek Terkenal Ini Buka Service Centre Ke Empat

PT. Putra Mega Purnama (PT. PMP) menghadirkan pusat layanan strategis untuk segmen bus dan truk Michelin Service Center terbaru yang berlokasi di Gunung Putri, Bogor, Jawa Barat.

9 bulan yang lalu


Berita
Ban Michelin Agilis 3, Cocok Buat Kendaraan Niaga Ringan Indonesia

Michelin Agilis 3 menawarkan tiga keunggulan istimewa.

5 tahun yang lalu


Truk
Michelin Luncurkan Ban Radial untuk Truk dan Bus

Ban Michelin X Multi Z2 sekaligus akan menggantikan seri ban Michelin X Multi Z yang resmi dihentikan penjualannya mulai awal tahun ini.

5 tahun yang lalu


Berita
Michelin Peduli Keselamatan Pengemudi Armada Niaga Ringan

Michelin Indonesia menunjukkan kepeduliannya kepada pengemudi angkutan ringan di Indonesia.

7 tahun yang lalu


Tips
Pasang TPMS Di Mobil Kita, Bisa Mendeteksi Dini Sebelum Ban Pecah

Tekanan ban masih sering terabaikan meskipun bisa menyebabkan kecelakaan fatal. Ada solusi yang mudah untuk mengeceknya.

16 jam yang lalu


Tips
Perhatikan Selalu Tekanan Ban Agar Perjalanan Selamat

Ada tiga tindakan mudah untuk pantau kondisi ban selama di perjalanan liburan

1 hari yang lalu


Bus
Hino Luncurkan Layanan Satu Atap Untuk Pembelian Bus

Pembelian sasis sampai desain bodi bisa dilakukan dalam satu jalur yang sama

1 hari yang lalu

Tips
Banyak Yang Belum Tahu, Tutup Pentil Ban Sangat Penting

Mungkin keberadaannya kurang diperhatikan atau mungkin kurang dianggap. Padahal ia punya fungsi cukup penting guna menunjang keamanan dan kenyamanan berkendara.

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

1 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

5 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

6 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

8 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

9 jam yang lalu