Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Ini Dia Komunitas Pengguna Honda Civic Turbo di Indonesia!

Berita
Selasa, 19 September 2017 06:00 WIB
Penulis : bautenam


Anda pemilik Honda Civic Turbo? Kalau iya, maka Anda harus segera bergabung dengan komunitas yang bernama Civic Turbonesia ini. Mulai dari sekedar kumpul rutin sampai diskusi mengenai aksesori dan modifikasi menjadi menu wajib komunitas ini baru ini.

Ada 3 orang yang menjadi founder komunitas ini. "Saya bersama Bastian, Tommy, dan Yendra sepakat membentuk Civic Turbonesia setelah beberapa kali bertemu. Karena awal saya beli mobil ini saya langsung bikin akun di beberapa media sosial soal Civic Turbo, mereka yang menanggapi sejak awal," bilang Alex Respati selaku salah satu founder Civic Turbonesia (17/9).

BACA JUGA

Akhirnya pada 10 September 2016 komunitas Civic Turbonesia pun resmi dibentuk. Selain menyebarkan info lewat media sosial, para founder ini juga langsung membuat gimmick seperti kaos, stiker, dan lainnya yang membuat komunitas ini cepat terkenal.

Bahkan sampai saat ini sudah terdaftar sekitar 176 anggota aktif, "Itu yang aktif ya," tutur Alex lagi. Bahkan beberapa di antaranya sudah ada pemilik Honda Civic Turbo Hatchback. Termasuk ada anggota wanita pengguna Civic Turbo yang bergabung juga. 

Nah, kalau Anda ingin bergabung, silakan kontak Alex di nomor telpon 0811-8074690. Atau bisa kunjungi dulu laman medsos mereka di Instagram @Civicturbonesia dan Facebook : the all new civic turbo indonesia.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Komunitas Honda Civic
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
JDM Run Akan Gelar Time Attact Mobil Sport Jepang di Mandalika

8 bulan yang lalu


Berita
Corolla Altis Dapatkan Varian GR Sport Di Negara Ini

2 tahun yang lalu


Berita
Corolla Altis Kini Dapatkan Fitur Semi Autonomus!

2 tahun yang lalu


Berita
Toyota Corolla, Terjual Setiap 28 Detik

3 tahun yang lalu


Berita
Honda HR-V Terbaru Nampak Di Jalan, Diprediksi Meluncur Tahun Ini

3 tahun yang lalu


Berita
Honda Perkenalkan Civic Type R Berkelir Baru, Apa Spesialnya?

3 tahun yang lalu


Berita
Honda Recall 1,7 Juta Mobil Karena Masalah Terbakar dan Cacat Program. Indonesia Terkena Dampaknya ?

3 tahun yang lalu

Berita
Komunitas Honda Bangun Lagi Fasilitas Cuci Tangan Di DKI Jakarta

3 tahun yang lalu


Terkini

Tips
Mobil Anda Ditinggal Berlibur? Perhatikan Hal-Hal Ini

1 jam yang lalu


Berita
Tahun 2024, Invasi Merek Mobil Tiongkok Ke Indonesia

2 jam yang lalu


Bus
Tambahan Angkutan Malam Hari Transjakarta Di Libur Nataru

6 jam yang lalu


Berita
Komentar Carlos Ghosn Terkait Merger-nya Nissan-Honda

8 jam yang lalu


Bus
Organda: Ramp Check Bus Pariwisata Di Lokasi Wisata Perlu Ditambah

13 jam yang lalu