Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Walah, VW Dituding (Lagi) Palsukan Dokumen Emisi di Korea Selatan

Kali ini giliran di Korea Selatan VW dituding menyelewengkan dokumen izin ambang batas emisi dan suara Bukan hanya diesel, tapi juga di mesin bensinnya.
Berita - Rabu, 13 Juli 2016 10:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Volkswagen tampaknya sedang mengalami satu lagi masalah pelik. Kali ini giliran di Korea Selatan, VW dituding menyelewengkan dokumen izin ambang batas emisi dan suara, VW pun terancam merugi di negeri Ginseng ini.

Seperti yang diberitakan Reuters (11/7), seorang eksekutif Volkswagen Korsel ditangkap atas perintah pengadilan karena terlibat pemalsuan dokumen yang diterbitkan Departemen Lingkungan Hidup Korea Selatan. Yoon Seong-kyu, Menteri Lingkungan Hidup Korea Selatan pun siap mencabut perizinan VW bila tudingan itu terbukti, yang bisa mengakibatkan pabrikan itu harus hengkang dari Korsel.

Memang kasus ini berawal dari Dieselgate yang terjadi di Amerika Serikat. Otoritas Korsel pun meminta VW untuk menginvestigasi produk-produk yang dijual di negaranya terkait isu emisi itu. Hasilnya memang ditemukan hal mirip seperti yang terjadi di AS. Bahkan konsumen VW di Korsel sudah mulai geram karena tidak adanya kompensasi dari pabrikan ini.

Tak hanya diesel, mesin bensin pun kena masalah di Korsel
BACA JUGA

Tags Terkait :
VW Volkswagen Polo
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Daftar Harga
Daftar Harga VOLKSWAGEN Terbaru (November 2020)

3 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga VOLKSWAGEN Terbaru (April 2020)

4 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga VOLKSWAGEN Terbaru (Februari 2020)

4 tahun yang lalu


Berita
Volkswagen Resmi Rilis SUV Terkecilnya

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Daihatsu Sigra Kembali Muncul Sebagai Penguasa Segmen LCGC

38 menit yang lalu


Mobil Listrik
BMW Tengah Lakukan Pengujian Pada EV Dengan Desain Radikal

1 jam yang lalu


Berita
Toyota Sediakan Fasilitas Ultra Fast Charging 120 kW Di Mall Ini

3 jam yang lalu


Berita
Mazda Suntik Mati MX-5 Miata 2.0 Liter. Sisakan Versi Mesin 1.5 Liter

5 jam yang lalu


Berita
Aito Diakusisi DFSK Seres, Aito M9 dan M7 Siap Mejeng di GIIAS 2024

18 jam yang lalu