Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Volvo Siap Hadirkan Mobil Tanpa Kunci di 2017

Berita
Senin, 22 Februari 2016 14:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Volvo berencana membuat mobil tanpa disertai kunci seperti mobil yang saat ini ada. Lantas bagaimana jika hendak membuka dan menutup mobil? Teknologi nan canggih kabarnya sudah disiapkan pabrikan mobil asal Swedia itu untuk menggusur kunci konvensional.

Pada tahun 2017 mendatang Volvo sepertinya sudah siap untuk menggunakan teknologi yang memanfaatkan ponsel pintar alias smart phone ini. Fitur Bluetooth akan menyambungkan kendaraan dengan telepon yang punya mobil. Tak hanya itu saja, dengan aplikasi itu, konsumen bisa menyewa mobil dimana saja, dan kunci digital akan langsung terkirim ke gadget Anda.

Seperti yang diungkapkan oleh Henrik Green, Wakil Presiden Manajemen Strategi Produk dan Kendaraan Volvo bahwa mobilitas perlu berubah beriringan dengan konsumennya yang menginginkan mengakses mobilnya dengan beragam cara. 

BACA JUGA

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Volvo Kunci Digital
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Truk
Volvo Trucks Indonesia Perkenalkan Truk Baru FM, FMX Dan FH16

3 tahun yang lalu


Berita
Volvo Siap Hadirkan Mobil Tanpa Kunci di 2017

8 tahun yang lalu


Berita
Keistimewaan Bahan MBTech Balut Jok Perforated Rimba Kencana

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Meningkatkan Jangkauan Baterai Jadi Cara Volvo Bersaing Dengan Tesla dan BMW

1 tahun yang lalu

Berita
Resmi Diluncurkan, Inilah Keunggulan Volvo B11R 6x2

4 tahun yang lalu


Berita
Deretan Bus Terbaru Yang Akan Hadir Di Busworld Turkey 2020

4 tahun yang lalu


Truk
Liaz, Truk Asal Ceko Andalan Marinir Indonesia

2 hari yang lalu


VIDEO: Crash Test Volvo EX30 (Euro NCAP)

Crash Test | 2 hari yang lalu


Terkini

Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

8 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

14 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

15 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

15 jam yang lalu


Berita
Toyota Zenix Hybrid Tipe V Jadi Yang Terlaris di Indonesia, Ini Skema Kreditnya Selama 5 Tahun

17 jam yang lalu