Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

VIDEO: Lamborghini Huracan LP580-2 2016 Review - OtoDriver

Kami baru saja mengunggah tes Lamborghini Huracan LP580-2 ke Youtube. Mobil yang kami tes di Taiwan ini berpenggerak belakang, membuatnya jadi cukup liar.
Berita
Jumat, 22 April 2016 13:05 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Kami pergi langsung ke Taiwan untuk mencoba varian terbaru Lamborghini, yakni Huracan LP580-2. Dari namanya bisa diketahui kalau mobil ini bertenaga 580 dk dengan penggerak 2 roda belakang. Hanya 2 jurnalis dari Indonesia yang diundang ke Taiwan, termasuk kami.

Sebelumnya Huracan berpenggerak 4 roda, sekarang Lamborghini membuat versi penggerak 2 roda yang akan membuatnya semakin menggugah dikemudikan. Atau bisa juga semakin 'liar' dikemudikan. Video tes singkat kami di Taiwan baru saja kami unggah hari ini (22/4) ke Youtube.

Pada video ini reviewer OtoDriver, Fitra Eri, melompat ke balik setir Lamborghini Huracan LP580-2 untuk merasakan impresi berkendaranya di sirkuit. Tentu saja bukan sekadar data brosur, tapi kami sampaikan pula data pengetesan kami sendiri serta impresi yang dirasakan.

Jangan lupa klik Like bila Anda menyukai video ini, juga isi Comment tentang mobil ini atau kritik untuk perbaikan kami ke depannya. Jangan lupa juga SHARE video ini ke teman-teman Anda yang mungkin sedang membutuhkan informasi mengenai mobil.

BACA JUGA

Subscribe Channel Youtube kami di https://www.youtube.com/otodriver
Untuk yang memiliki akun FB bisa follow kami di https://www.facebook.com/otodriver dan https://twitter.com/otodriver.

Selamat menyaksikan.


Tags Terkait :
Lamborghini Huracan Video
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Konvoi Lamborghini Kecelakaan di Cipali, Tak Lebih Dari 120 KM/Jam?

Rudy Salim, President Director PT Prestige Image Motorcars angkat bicara soal kecelakaan supercar tersebut.

7 tahun yang lalu


Berita
Langka! Lamborghini Veneno Roadster Terjebak Macet

Sebuah Veneno Roadster berjalan-jalan dan terjebak macet di jalan raya. Padahal sejatinya dipakai di sirkuit atau jalan tol.

10 tahun yang lalu


Berita
Bersiap, Taksi Online Uber Akan 'Berakhir' di Indonesia

Layanan transportasi taksi online yang dijalankan Uber dipastikan akan 'berakhir'.

7 tahun yang lalu


VIDEO: Lamborghini Huracan Ditilang Oleh Polisi Bersepeda

petugas polisi yang sebelumnya mengejar Lambo warna jingga itu mengejarnya pakai sepeda. Bukan sepeda motor, ya. Tapi sepeda yang dikayuh!

Berita | 7 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Rencana Jangka Panjang, BYD Siapkan Juga Daur Ulang Baterai Di Indonesia

BYD tak hanya hadir bikin mobil namun juga siapkan fasilitas daur ulang baterai di fasilitas pabrik Subang

10 jam yang lalu


Berita
BYD Megawatt Flash Charger, Kini Charge Mobil Listrik Secepat Isi Bensin

Teknologi yang dimiliki BYD, membuat charge baterai secepat isi BBM.

13 jam yang lalu


Berita
Cara Wuling Memperkenalkan Produk Barunya Ke Konsumen

Wuling langsung menggelar beberapa tempat tes drive model terbaru mereka di awal tahun ini.

16 jam yang lalu


Berita
Ford Siap Kolaborasi Dengan BYD Demi Pasokan Baterai Mobil Hybrid Mereka

Ford Motor Company dikabarkan tengah bernegosiasi dengan BYD untuk menjalin kemitraan terkait pasokan baterai.

21 jam yang lalu


VIDEO: Crash Test Mitsubishi Eclipse Cross (Euro NCAP)

Mitsubishi Eclipse Cross telah menjalani tes tabrak yang dilakukan oleh ASEAN NCAP. Begini hasilnya.

Crash Test | 22 jam yang lalu