Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Puncak Arus Mudik di Cipali Sudah Lewat, Waspada Padat Di Brebes

Puncakm arus mudik di tol Cipali sudahn lewat. Kini kepadatan bergeser ke timur.
Berita
Senin, 4 Juli 2016 03:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Musim mudik Lebaran 2016 disebut pihak terkait mengalami puncaknya pada Sabtu kemarin (2/7). Jalan tol yang masih tergolong baru yakni Cipali menjadi salah satu titik yang paling jadi patokan lonjakan volume pemudik.

"Prediksi kami saat puncak arus mudik, volume kendaraan di Cipali mencapai 65.000 kendaraan per hari, dan sejak awal masa mudik Lebaran hingga Sabtu kemarin volume kendaraan di tol Cipali mencapai 61.000 kendaraan per hari," ujar Hudaya Arryanto, Wakil Direktur Utama PT Lintas Marga Sedaya (LMS) operator tol Cipali yang dilansir Antara (3/7).

Hudaya menuturkan tol Cipali telah melewati masa puncak arus mudik, mengingat volume kendaraan yang melintas di GT Palimanan Cirebon mendekati prediksi. "Sabtu kemarin sejak pukul 06 WIB sampai pukul 14.00 WIB kendaraan yang melintas sebanyak 21.800, sedangkan pada Minggu dengan periode yang sama jumlah kendaraan meningkat sebanyak 22.400 kendaraan," jelas Hudaya.

Kendati sudah memasuki masa puncak arus mudik di tol Cipali, kepadatan diperkirakan tetap masih terjadi sampai mendekati H-1. Apalagi sejauh ini pintu keluar tol yang berada di Brebes masih sering mengakibatkan situasi padat merayap di dalam kotanya.

BACA JUGA

"Di dalam tol Cipali akan terjadi penurunan volume kendaraan, karena dari Cikampek petugas mengalihkan kendaraan ke jalur Pantura arah Simpang Jomin, serta ada juga yang diarahkan ke jalur Tengah," tukas Hudaya mengenai cara untuk mengatasi kepadatan di dalam kota Brebes.


Tags Terkait :
Mudik Lalu Lintas
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Konsumsi Listrik Untuk EV Naik 479 Persen Saat Nataru

Ada dua ratusan ribu aktivitas isi daya listrik selama masa liburan akhir tahun 2025 hingga awal 2026.

1 hari yang lalu


Bus
Dua Jutaan Penumpang Angkutan Darat Terangkut Di Masa Libur Nataru

Soal keamanan angkutan harus jadi perhatian serius semua pihak

1 hari yang lalu


Bus
Dunia Angkutan Nasional Masih Ada Sinyal Positif, Ada Peningkatan Pengguna Jasa

Meskipun menghadapi beragam tantangan pelik, namun angkutan darat masih tetap diminati.

6 bulan yang lalu


Bus
Pengemudi Angkutan Umum, Wajib Paham Jaga Jarak

Faktor keselamatan sangat penting di jalan. Ada hal-hal yang perlu Anda ketahui untuk menjaga tetap aman di jalan.

7 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

6 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

10 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

11 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

14 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

14 jam yang lalu