Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Puncak Arus Mudik di Cipali Sudah Lewat, Waspada Padat Di Brebes

Berita
Senin, 4 Juli 2016 03:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Musim mudik Lebaran 2016 disebut pihak terkait mengalami puncaknya pada Sabtu kemarin (2/7). Jalan tol yang masih tergolong baru yakni Cipali menjadi salah satu titik yang paling jadi patokan lonjakan volume pemudik.

"Prediksi kami saat puncak arus mudik, volume kendaraan di Cipali mencapai 65.000 kendaraan per hari, dan sejak awal masa mudik Lebaran hingga Sabtu kemarin volume kendaraan di tol Cipali mencapai 61.000 kendaraan per hari," ujar Hudaya Arryanto, Wakil Direktur Utama PT Lintas Marga Sedaya (LMS) operator tol Cipali yang dilansir Antara (3/7).

Hudaya menuturkan tol Cipali telah melewati masa puncak arus mudik, mengingat volume kendaraan yang melintas di GT Palimanan Cirebon mendekati prediksi. "Sabtu kemarin sejak pukul 06 WIB sampai pukul 14.00 WIB kendaraan yang melintas sebanyak 21.800, sedangkan pada Minggu dengan periode yang sama jumlah kendaraan meningkat sebanyak 22.400 kendaraan," jelas Hudaya.

BACA JUGA

"Di dalam tol Cipali akan terjadi penurunan volume kendaraan, karena dari Cikampek petugas mengalihkan kendaraan ke jalur Pantura arah Simpang Jomin, serta ada juga yang diarahkan ke jalur Tengah," tukas Hudaya mengenai cara untuk mengatasi kepadatan di dalam kota Brebes.


Tags Terkait :
Mudik Lalu Lintas
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
1 Juta Kendaraan Tinggalkan Jakarta, Pengguna e-Toll Card Dapat Diskon 20%

8 tahun yang lalu


Berita
Jasa Marga: Kurang Saldo E-Toll Tidak Bisa Pinjam Kartu Lain

7 bulan yang lalu


Berita
Catat: Tanggal Pemberlakuan Ganjil-Genap Dan Diskon Tarif Tol Saat Arus Balik

7 bulan yang lalu


Berita
Di Jalur “Contra Flow”: Tidak Boleh Pindah Lajur!

7 bulan yang lalu


Berita
Jasa Marga: E-Toll Tidak Ada Kadaluwarsa Selama Musim Mudik

7 bulan yang lalu

Berita
Catat, Ini Tanggal Diskon Tarif Tol TransJawa

7 bulan yang lalu


Berita
One Way Tak Lagi Berlaku Di Tol Trans Jawa Hingga Tanggal 7 Juni Mendatang

5 tahun yang lalu


Berita
Libur Lebaran 2017 : Jasa Marga Tambah Loket Tol dan Siapkan Rekayasa Arus Lalu Lintas Saat Periode Puncak

7 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Akhirnya Mitsubishi XForce Disisipi ADAS, Harga Naik Rp 8 Juta

3 jam yang lalu


Berita
Wuling Tawarkan DP Rendah dan Garansi Komponen Seumur Hidup

3 jam yang lalu


Berita
Ini Dia Harga Resmi Dari Maxus Mifa 7 Dan Mifa 9

4 jam yang lalu


Berita
MINI Luncurkan Dua Mobil Sekaligus Di GJAW 2024

5 jam yang lalu


Berita
Subaru Jual BRZ Drift Edition Hanya 5 Unit, Harga Rp 1.09 Miliar

5 jam yang lalu