Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Ini Respons Honda India Soal Buruknya Hasil Crash Test Mobilio

Hasil tes tabrak Global NCAP atas Mobilio tidak begitu baik. Honda India pun angkat bicara.
Berita
Kamis, 22 September 2016 12:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Global New Car Assesment Program (NCAP) baru saja melakukan tes tabrak pada Honda Mobilio produksi 2016 yang dirakit dan dijual di India. Ternyata hasilnya mengejutkan dikarenakan Mobilio tidak mendapatkan bintang sama sekali alias 0 untuk model tanpa airbag.

Perihal ini membuat Honda Cars India (HCI) langsung angkat bicara soal fitur keamanan yang mempengaruhi hasil tes tabrak. "Kami selalu menjunjung tinggi soal kemanan mobil yang mereka jual dan mobil Honda di India juga sudah memenuhi regulasi stndar keselamatan yang sudah ditetapkan oleh pemerintah," begitu kata Honda India dalam rilis resmi mereka minggu ini.

Selain itu HCI juga menyampaikan rencana mereka akan melengkapi seluruh variannya dengan airbag pada April 2017.

Global NCAP

Sebenarnya Honda Mobilio masih mendapatkan 3 bintang untuk varian yang dilengkapi dengan airbag pada bagian depan, namun untuk varian yang tidak dilengkapi dengan airbag itulah yang tidak mendapatkan bintang sama sekali.

BACA JUGA

Seperti yang diberitakan Autocar India (20/9), HCI juga menjelaskan bahwa pilar A Mobilio tidak runtuh setelah tabrakan. Keutuhan struktur seperti itu sangat penting buat proses evakuasi.

Namun menurut Global NCAP, Honda Mobilio memang memiliki struktur rangka yang stabil saat terjadi tabrakan frontal, namun ternyata hal ini tetap tidak bisa melindungi penumpang dewasa dari cedera.

BACA JUGA:

VIDEO: Crash Test Honda Mobilio


Tags Terkait :
Honda Mobilio Crash Test
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Ini Reka Wujud Mitsubishi XM Concept Versi Produksi Massal

Melalui sosial media, beredar wujud Mitsubishi XM Concept versi produksi massal hasil terkaan digital alias rendering.

8 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi XM Produksi Massal Meluncur Agustus 2017

Mitsubishi Indonesia memastikan versi produksi massal LMPV terbarunya akan diungkap pada GIIAS 2017.

8 tahun yang lalu


Berita
Honda Tak Takut Mitsubishi XM Produksi Massal. Ini Alasannya

Honda Mobilio facelift yang belum lama meluncur seolah jadi tantangan yang diberikan Honda kepada Mitsubishi XM Concept yang memulai produksi massalnya tahun ini.

8 tahun yang lalu


Berita
SPY SHOT: MItsubishi XM Versi Produksi Massal Tertangkap Basah Di Bandung

Mitsubishi sudah mulai melakukan pengetesan jalan raya pada XM. Ia adalah MPV 7 seater rival Toyota Avanza yang akan diluncurkan di 2017.

8 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi XM Concept Mejeng di Thailand

Setelah tampil di berbagai kota di Indonesia, akhirnya XM Concept mejeng di Thailand Motor Expo 2016 yang tengah berlangsung.

8 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi dan Nissan Bersatu, XM Concept Akan Dimaksimalkan Nissan?

XM Concept yang digadang Mitsubishi Indonesia sebagai lawan Avanaza tahun depan kabarnya akan disentuh Nissan karena adanya aliansi strategis yang telah dibentuk.

9 tahun yang lalu


Berita
Nissan Grand Livina Generasi Baru Belum Hadir Di 2017. Memakai Basis Mitsubishi XM?

Sepertinya Nissan Indonesia rela diasapi kompetitor lainnya dengan membiarkan Grand Livina tetap usang tahun ini. Namun Nissan bilang punya rencana khusus dengan Grand Livina.

8 tahun yang lalu


Daftar Harga
Pilihan LMPV di Bawah RP 200 Jutaan

Sebagian kecil deretan LMPV keluaran terbaru masih ‘jinak’ di bawah harga psikologis Rp 200 jutaan.

6 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

1 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

3 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

5 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

6 jam yang lalu


Berita
Denza Z9 GT Rilis Kuartal Tiga 2026, Sekarang Sudah Bisa Booking

Bisakah mendulang sukses seperti yang dialami Denza D9? Intip dulu harga dan bocoran spesifikasinya.

7 jam yang lalu