Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Youxia X, Kloningan Tesla Model S Asal Tiongkok

Industri mobil Tiongkok sangat terinspirasi oleh mobil model Barat, dengan banyak mobil yang dibuat tiruannya dan dijual di sana. Kali ini mereka mengkloningTesla Model S.
Berita - Kamis, 30 Juli 2015 01:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Industri mobil Tiongkok sangat terinspirasi oleh mobil model Barat. Dengan banyak mobil yang dibuat tiruannya dan dijual di sana. Kali ini Youxia X yang hadir dengan model mencontek Tesla Model S, tapi menambahkan beberapa sentuhan unik yang bahkan yang belum dipikirkan oleh Elon Musk (founder Tesla Motors).

Sumber Foto : autoexpress

Bentuk eksterior tanpa malu-malu meminjam dari Model S yang merupakan saloon tanpa mesin melainkan motor listrik, dari garis atap melengkung dan bentuk tubuh ke gagang pintu tersembunyi dan dihitamkan gril depan. Gril depan berwarna hitam sebenarnya terinspirasi dari KITT, yaitu mobil yang ada dalam film Knight Rider. Grill ini adalah layar LCD yang dapat mensimulasikan berbagai efek grafis, sama seperti KITT.

Motor listrik yang digunakan oleh Youxia S ini menghasilkan daya puncak sebesar 362dk dan torsi 440Nm. Youxia X ini mampu melesat dari 0-100km/h dalam waktu 5,6 detik.

Sumber Foto : autoexpress
BACA JUGA

Youxia berencana untuk merilis mobil listrik ini dengan harga US$ 47.000 atau sekitar Rp 635 juta. Pelanggan di Tiongkok baru bisa memesannya setelah akhir 2016.


Tags Terkait :
Tesla Luxio
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
Youxia X, Kloningan Tesla Model S Asal Tiongkok

8 tahun yang lalu


Berita
BYD Kembali Lewati Tesla Sebagai Penjual Mobil Listrik Terlaris di Dunia, Ini Buktinya

3 hari yang lalu


Mobil Listrik
Mengenal Bozhi 3X, Mobil Listrik Kolaborasi Toyota dengan GAC Yang Punya Fitur Self-Driving

6 hari yang lalu


Mobil Listrik
Tesla Recall Ribuan Cybertruck, Terkait Masalah Wiper

1 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Beli Wuling Berhadiah Air ev dan BinguoEV

2 jam yang lalu


Berita
Awalnya Dilarang Masuk Komplek Pemerintahan, Kini Tesla Model Y Bakal Jadi Mobil Pemerintah China

2 jam yang lalu


Berita
Bekerja Sama Dengan PLN, GAC Aion Bantu Pemerintah Kejar Target 3.000 Unit SPKLU Sepanjang Tahun

3 jam yang lalu


Berita
Geely Perkenalkan Short Blade Battery, Apa Keunggulannya?

3 jam yang lalu


Berita
Daihatsu Sigra Kembali Muncul Sebagai Penguasa Segmen LCGC

10 jam yang lalu