Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Daihatsu Festival Kuliner Nusantara: Buktikan keandalan Gran Max Moko

Mendukung usaha kecil menengah, PT Astra Daihatsu Motor (ADM) menggelar acara kuliner yang turut menghadirkan Gran Max Moko. Apa itu Gran Max Moko?
Berita
Senin, 16 November 2015 07:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Mendukung usaha kecil menengah, PT Astra Daihatsu Motor (ADM) menggelar acara seru yang berkaitan dengan wisata dan ekonomi mikro. Acara yang berjudul Festival Kuliner Nusantara ini diadakan pada 15 November 2015 kemarin. 

Festival yang menghadirkan beragam jajanan khas Nusantara ini sekaligus untuk membuktikan keandalan Daihatsu Gran Max sebagai mobil toko (Moko). Setidaknya ada 20 unit Gran Max Moko pada acara yang mengambil tempat di areal parkir Mega Mall, Bekasi Barat itu.

"Kami berharap kegiatan ini dapat menginspirasi para pelaku UKM lainnya untuk menggunakan Gran Max sebagai sahabat bisnis mereka," papar Hendrayadi Lastiyoso, Marketing & Customer Relation Division Head PT Astra International Tbk - Daihatsu Sales Operation.

Gran Max Moko sendiri merupakan modifikasi dari Gran Max standar sehingga secara fungsi menjadi mirip toko dan cocok mendukung kegiatan usaha. Dalam acara ini tampil berbagai bentuk Gran Max Moko yang menyediakan berbagai macam sajian kuliner yang menggoda lidah untuk bergoyang.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Daihatsu Gran Max Moko
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Daihatsu Gran Max, Laku Tanpa Harus Bersolek

Sejak diperkenalkan 15 tahun silam, nyaris tak ada yang berubah dari perwujudan Gran Max

3 tahun yang lalu


Berita
Daihatsu Gran Max Tampilan Konsisten Walau Kini Punya Mesin Baru

Akhirnya Gran Max mengikuti jejak Xenia dan Terios

3 tahun yang lalu


Berita
Gran Max Indonesia Kapan Facelift Seperti di Jepang?

PT Astra Daihatsu Motor berpendapat bahwa konsumennya di Indonesia tidak terlalu mementingkan hal itu dan juga agar tetap terjangkau.

5 tahun yang lalu

Daftar Harga
Daftar Harga DAIHATSU Terbaru (Januari 2024)

Daihatsu baru-baru ini meluncurkan versi penyegaran dari LSUV andalannya yakni Terios facelift.

1 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Daihatsu Terbaru (Desember 2023)

Daihatsu baru-baru ini meluncurkan versi penyegaran dari LSUV andalannya yakni Terios facelift.

1 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga DAIHATSU Terbaru (September 2023)

Daihatsu baru-baru ini meluncurkan versi penyegaran dari LSUV andalannya yakni Terios facelift.

2 tahun yang lalu


Berita
Daihatsu Luncurkan Terios Facelift Pekan Ini? Simak Bocorannya

Terios baru juga diprediksi akan disematkan teknologi keselamatan canggih seperti Advance Safety System (ASA) seperti yang sudah disematkan pada kembarannya yakni Perodua Aruz di Malaysia.

2 tahun yang lalu


Pikap
Daihatsu Gran Max Malaysia Sudah Pakai Mesin Euro 4

Maret ini, Daihatsu Malaysia merilis versi terbaru dari Gran Max. Bukan facelift seperti yang dilakukan di Jepang,

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

7 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

11 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

12 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

15 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

15 jam yang lalu