Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

All New Kijang Innova Masih Pakai Barang Impor Ini

Walau sudah memiliki 85 persen kandungan lokal, Kijang Innova baru masih tergantung parts impor dari Jepang, Thailand dan Filipina. Tapi ada rencana membuatnya 100 persen lokal.
Berita
Sabtu, 28 November 2015 08:00 WIB
Penulis : Catur Wibowo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini
All New Kijang Innova

Meski Kijang sangat indentik dengan Indonesia, ternyata sampai saat ini Kijang masih bergantung pada komponen impor. Bahkan sampai ke  All New Kijang Innova generasi 6 yang baru saja diluncurkan pada Senin lalu.

Dalam acara line off  All New Kijang  Innova generasi ke 6—sehari setelah acara peluncuran—dipaparkan bahwa saat ini kandungan konten lokal part yang dipakai All New Kijang Innova sudah 85 persen, yang mana itu sangat baik. Sisanya yang 15 persen masih harus dimpor dari tiga negara, yakni Jepang, Thailand dan Filipina. Seperti batang rear propeler shaft.

“Ada beberapa material yang tidak terdapat di Indonesia, jadi harus masih import dari ketiga negara tersebut,” ujar Yui Hastoro, Director Project Planning & Management Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMIN).  Selain itu part-part yang berhubungan dengan komputerisasi, juga masih harus diimpor dari Philipina.

            Namun TMIN juga tengah  memprogramkan untuk segera menjadikan brand Toyota Kijang 100% memakai kandungan lokal. Sayangnya rencana ini juga belum ditargetkan di tahun berapa, “Yang pasti ada rencana, tapi belum tahu kapan direalisasikan,” imbuh Yui.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Kijang Innova Toyota
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Toyota Kijang Innova ‘Reborn’ Diesel Disuntik Mati 2027

Toyota India dikabarkan akan suntik mati Innova Crysta di 2027. Bagaimana dengan di Indonesia?

1 hari yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga TOYOTA Terbaru (November 2025)

Toyota merupakan brand asal Jepang terbesar di Indonesia bahkan di dunia.

1 minggu yang lalu


Berita
Toyota Innova Reborn Masih Terus Diproduksi

Angka rata-rata produksinya 1.500 unit sebulan membuat Toyota tetap mempertahankan produki Innova Reborn.

1 bulan yang lalu


Daftar Harga
Naik Dan Turun Harga TOYOTA Terbaru (Juni 2025)

Toyota merupakan salah satu merek asal Jepang terbesar di Indonesia bahkan di dunia. Berikut harga terbaru mereka.

5 bulan yang lalu


Berita
Tenang, Palisade Diesel Tetap Dijual Meski Palisade Hybrid Resmi Dipasarkan

Hyundai Palisade diesel yang merupakan generasi pertama, tetap dijual Hyundai karena permintaan pasar yang masih banyak.

5 bulan yang lalu


Berita
Ternyata Ini Yang Bikin Toyota Innova Bisa Laku Keras

Soal tenaga dan konsumsi bahan bakar yang irit masih jadi perhatian peminatnya

9 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga TOYOTA Terbaru (Februari 2025)

Toyota merupakan salah satu merek asal Jepang terbesar di Indonesia bahkan di dunia.

9 bulan yang lalu


Berita
Seberapa Lariskan Toyota Innova Reborn Dibandingkan Innova Zenix Di 2024?

Kijang Innova Reborn walaupun sudah memiliki ‘adik’ namun mobil ladder frame ini masih mampu memberikan kontribusi yang cukup baik bagi penjualan Toyota di Indonesia.

10 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

2 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

3 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

6 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

6 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

7 jam yang lalu