Meskipun sedang krisis, tren penjualan Honda di Indonesia tetap positif. Bahkan September lalu mereka mencatat kenaikan penjualan..
Berita | 6 October 2015

Kolaborasi duo pabrikan ini sudah berhasil membuat produk sedan Mazda berlogo Toyota.
Berita | 5 October 2015

Mazda telah merilis daftar mobil yang akan dipajang pada Tokyo Motor Show 2015. Termasuk crossover dan mobil sport baru mereka.
Berita | 2 October 2015

Mobil sport terbaru Mazda kelihatannya bakal hadir di Tokyo Motor Show 2015. Kemungkinan besar versi konesp dari RX-9 2018 bermesin rotari.
Berita | 1 October 2015

Baru diperkenalkan versi konsep beberapa minggu lalu, tMazda Koeru telah tertangkap oleh salah satu fotografer di Cina. Bakal jadi CX-7 atau CX-4?
Berita | 29 September 2015

Mazda CX-3 tak lama lagi meluncur di Malaysia. Namun Indonesia baru tahun depan supaya harganya lebih murah.
Berita | 29 September 2015

SUV identik dengan mobil tangguh yang siap ke segala medan. Melalui teknologi SKYACTIV, Mazda CX-5 menunjukkan bahwa sebuah SUV pun bisa sangat menggugah untuk dikendarai.
Berita | 23 September 2015

Ketika Mazda CX-3 masuk Indonesia nanti, ia akan langsung bersaing dengan Honda HR-V. Tapi siapa yang sebenarnya lebih baik?
Berita | 22 September 2015

Mazda menghentikan produksi mobil bermesin rotari di 2012. Tapi bos Mazda memberi isyarat kalau mesin ini masih diriset dan dikembangkan oleh mereka.
Berita | 21 September 2015

Mazda dikabarkan berkolaborasi dengan Toyota dalam membuat BT-50 generasi selanjutnya. Mobil ini diprediksi memakai platform Toyota HiLux terbaru.
Berita | 19 September 2015

Mazda memperkenalkan mobil konsep Koeru. Mobil ini merupakan cikal bakal SUV SkyActiv berikutnya dari Mazda.
Berita | 18 September 2015

Data penjualan awal BR-V kelihatannya belum sanggup menyaingi saudaranya sendiri, Mobilio.
Berita | 8 September 2015

Sepanjang 2015 ini tercatat Honda mengalami kenaikan penjualan. Tapi model mana yang paling laris dan model mana yang paling tidak diminati dari Honda di Indonesia saat ini?
Berita | 8 September 2015

Mazda CX-3 akan diproduksi di Rayong, Thailand. Berita baik buat konsumen Indonesia.
Berita | 5 September 2015

Yang namanya pameran, tidak melulu hanya menampilkan mobil keluaran terbaru dan terkini selain target berjualan yang harus diraih. Suzuki mendapatkan beberapa penghargaan dari GIIAS 2015
Berita | 5 September 2015
