Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Tips

Hadir di GIIAS 2023, Neta Bawa Model Ini ke Indonesia?

Tips
Senin, 29 Mei 2023 15:00 WIB
Penulis : Afrizal Abdul Rahman


Pabrikan asal China di bawah naungan Hozon Auto yakni Neta resmi akan hadir di pameran GIIAS 2023, namun demikian tak disebutkan model apa saja yang akan di bawa.

Seperti diketahui Neta memiliki berbagai model kendaraan  yang sudah dipasarkan, terdiri dari Neta V yang sudah juga dipasarkan di Thailand dan Malaysia, sedangkan untuk model lainya di pasar lokal yaitu Neta S, Neta U-II (penerus Neta U).

Lantas model apa yang akan di bawa ke Indonesia? Prediksi kami Neta V yang akan diboyong ke Tanah Air, sebab mobil tersebut sudah diperkenalkan di beberapa negara tetangga, sedangkan untuk tipe lain hanya di pasar lokal.

BACA JUGA

Menyoal dimensinya, Neta V punya panjang 4.070 mm, lebar 1.690 mm, tinggi 1.555 mm, dan jarak sumbu roda 2.420 mm, dan dijual dengan harga Rp323 jutaan.

Meski akan masuk ke Tanah Air, Neta belum memiliki partner dan komitmen untuk masuk pasar otomotif Indonesia. Hal tersebut diungkapkan oleh President Director Seven Event, Romi.

"Saat ini belum ada partner baru, mungkin nanti kalau ada baru bisa jualan.kami sudah berhubungan langsung dengan pihak China untuk datang dan sedang penjajakan dengan pihak di Indonesia," ucapnya.


Tags Terkait :
Neta V Mobil China Pabrikan China Roda Empat Mobil Baru Pameran Otomotif
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Tips
Hadir di GIIAS 2023, Neta Bawa Model Ini ke Indonesia?

1 tahun yang lalu


Komparasi
BinguoEV vs Neta V. Perbandingan Dimensi, Performa dan Harga

11 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Berkenalan Dengan Neta GT, Pesaing BYD Seal Yang Hanya Butuh 3,7 Detik 0-100 KM/Jam

5 bulan yang lalu


Berita
Neta Resmi Memproduksi Mobil di Dalam Negeri, Model Ini Yang Pertama Dirakit dan Dijual

6 bulan yang lalu


Berita
Mobil Listrik Neta V Akan Dirakit Secara Lokal

1 tahun yang lalu


Berita
Akan Produksi Mobil Listrik, Esemka Pakai Logo Baru

1 tahun yang lalu


Berita
Esemka Akan Luncurkan Mobil Listrik SUV? Ini Jawabannya

1 tahun yang lalu


Berita
Neta Hentikan Produksi Dan Potong Gaji Di China. Bagaimana Nasibnya Di Indonesia?

1 minggu yang lalu


Terkini

Bus
Inilah Golongan Penumpang Yang Digratiskan Naik Transjakarta

15 menit yang lalu


Berita
Industri Otomotif Jadi Pahlawan Devisa, Diharap Garap Segmen Murah Hybrid

1 jam yang lalu


Truk
Luar Biasa, Truk Rem Blong Minta Darah Lagi !!

3 jam yang lalu


Berita
Neta Tambah Dealer di Jakarta, Bangunanya Bekas Prestige Motorcars di Pluit

13 jam yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024 Akan Jadi Tempat Ideal Untuk Belanja Mobil Baru

16 jam yang lalu