Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Tips

Indikator Kaca Film Minta Peremajaan

Tips
Senin, 12 Desember 2022 14:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Kaca film tentu memiliki peranan penting di mobil terlebih di daerah iklim tropis seperti di Indonesia. Tentu peranti ini dapat menolak panas berlebihan di dalam kabin.

Namun, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan terkait perawatan kaca film. Apriyanto selaku pemilik toko kaca film Cempaka Warna Film di bilangan Tangerang Selatan mengungkapkan bahwa kaca film memiliki umur tertentu sehingga butuh penggantian.

BACA JUGA

"Kalau sudah terlalu lama biasanya terjadi perbedaan warna dan daya tolak panasnya berkurang. Ciri-cirinya di bagian pinggir kaca masih ada warna kaca filmnya, di bagian tengah lebih bening," terang Apriyanto ketika dihubungi oleh tim OtoDriver beberapa waktu lalu.

Lalu hal berikutnya adalah daya rekat dari kaca film itu sendiri yang umumnya lekang oleh waktu. “Daya rekat dari kaca film itu sendiri yang sudah berkurang. Tentu fungsinya kurang maksimal,” tambahnya.

Yang terakhir adalah kerusakan dari kaca film itu sendiri. Biasanya ini terjadi akibat proses instalasi yang kurang baik.

“Kalau sudah ada yang terkelupas kaca filmnya sebaiknya ganti yang baru. Selain fungsinya kurang baik tentu juga mengurangi keindahan mobil,” tutup Apriyanto.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Tips Kaca Fiilm
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Tips
Ketahui Efek Kaca Film Sudah Berumur

1 tahun yang lalu


Tips
Indikator Kaca Film Minta Peremajaan

1 tahun yang lalu


Tips
Cara Mengecek Keaslian Kaca Film

1 tahun yang lalu


Tips
Ragu Soal Keaslian Kaca Film Anda? Begini Cara Mengetahuinya

2 tahun yang lalu


Tips
Tanda-Tanda Kaca Film Sudah Berumur Dan Minta Ganti

2 tahun yang lalu

Tips
Cara Membedakan Kaca Film Asli Dan Palsu

3 tahun yang lalu


Tips
Cara Membedakan Kaca Film Asli Dan Palsu

3 tahun yang lalu


Tips
8 Hal Yang Perlu Dipersiapkan Ketika Menghadapi Cuaca Ekstrem Agar Mobil Tetap Prima

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

8 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

13 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

14 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

14 jam yang lalu


Berita
Toyota Zenix Hybrid Tipe V Jadi Yang Terlaris di Indonesia, Ini Skema Kreditnya Selama 5 Tahun

16 jam yang lalu