Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Tips

Tekanan Angin Ban Harus Pas. Tidak Kurang Tidak Lebih

Tips
Rabu, 30 September 2020 08:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Pengecekan tekanan angin ban tentu menjadi hal yang sangat penting ketika hendak mengendarai mobil. Bagaimanapun, ban menjadi komponen yang menghubungkan mobil dan jalanan.

Tekanan angin ban yang salah bisa menjadi masalah pada ban seperti pecah ban. Hal tersebut tentunya berakibat fatal. Lantas, apakah tekanan angin ban yang tinggi akan mengakibatkan pecah ban?

BACA JUGA

“Tekanan angin yang berlebih hingga 10 psi tidak mengakibatkan pecah ban. Paling efek yang dihasilkan adalah bantingan suspensi yang menjadi keras,” ujar Abeng pemilik bengkel ban Victory Auto Sport di kawasan Tangerang Selatan ketika diwawancarai (20/9).

Akan tetapi, jika mobil kekurangan tekanan angin ban yang justru berbahaya. “Angin yang kurang akan menyebabkan bidang kontak antara ban dengan jalan jadi terlalu banyak. Kalau terus dipakai ini bisa menyebabkan panas sehingga permukaan ban akan semakin mengembang. Di sinilah kawat baja bisa jadi tidak dapat menahan pengembangan pemuaian, yang kemudian bisa menyebabkan ban jadi pecah,” tambah Abeng.

Jadi, pastikan kendaraan Anda dalam tekanan angin ban yang ideal sebelum Anda berkendara!

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Tips Ban
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Mau Beli Mobil Bekas Tapi Kurang Paham? Pakai Jasa Pengecekan Sedang Menjadi Tren

21 jam yang lalu


Bus
Demi Keselamatan, Jangan Coba-Coba Mudik Menggunakan Travel Ilegal

4 hari yang lalu


Tips
Niat Beli Mobil Seken Untuk Lebaran? Ini Yang Perlu Dicek

4 hari yang lalu


Tips
Musim Hujan Tiba, Jangan Cuek Dengan Kondisi Wiper Washer

1 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Mobil Balap Listrik Tercepat, 0-100 Km/Jam Hanya 1,8 Detik Bakal Ke Jakarta Juni Nanti

2 jam yang lalu


Berita
BAIC Resmi Buka Dealer Di Semarang Sekaligus Lansir Program DP Ringan Dirilis Mulai Rp 20 Jutaan

2 jam yang lalu


VIDEO: Crash Test Proton e.MAS 7 (ASEAN NCAP)

Crash Test | 5 jam yang lalu


Berita
Toyota bZ3X Ternyata Kembaran Aion V, Ini Faktanya

5 jam yang lalu


Berita
BAIC Resmikan Dealer Pekanbaru, Bisa Langsung Tes Drive BJ40 Plus Dan X55-II

21 jam yang lalu