Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityVan

Nissan Keluar Dari Pasar Van Amerika

Orang dalam Nissan menyebutkan bahwa Van ini akan segera dihentikan produksinya.
Van
Rabu, 10 Juni 2020 18:30 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Amerika Serikat merupakan salah satu pasar van terbesar di dunia. Namun demikian, sepertinya bukanlah pasar yang cukup ramah untuk semua merek. Salah satu yang sedang meranggas adalah Nissan dengan van NV Series yang merupakan van full-size yang hanya ditargetkan untuk pasar Amerika Utara dan Kanada.

Diwartakan oleh automotive news, van besar ini masuk dalam skema rencana untuk dipensiunkan. Orang dalam yang enggan disebut namanya, mengatakan bahwa ada isyarat kuat dari prinsipal untuk keluar dari pasar tersebut.

Kondisi ini erat hubungannya penurunan penjualan di pasar AS yang terimbas oleh Covid-19 dan kabar bahwa Nissan tengah mengambil haluan baru dalam bisnisnya di mana merampingkan model globalnya menjadi 55 model dari 69 yang ada di saat ini.

BACA JUGA

NV Series merupakan van yang ditawarkan dengan mesin V6 4.000 cc dan V8 5.600 cc. Van ini sudah mengaspal sejak 2012 silam dan sebenarnya punya penjualan yang cukup baik untuk ukuran pemain baru ketika itu. Bahkan di awal debutnya, NV Series berhasil membuat pihak General Motors berdebar lantaran mampu mengejar penjualan Chevrolet Express dan GMC Savana.

Figur penjualan NV Series mulai oleng pada 2019 silam dan diperburuk lagi oleh pandemi Covid-19. Saat ini pasar lokal negeri koboi, dikuasai oleh Ford Transit yang sukses mencaplok hampir 50% pada segmen yang ada.


Tags Terkait :
Nissan NV Van
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Van
Inovasi Campervan Kembaran Evalia Yang Bisa Jadi Inspirasi

DIndonesia Nissan NV200 dipasarkan dalam versi penumpang dengan nama Evalia. Dengan beberapa modifikasi, campervan ini bisa menjadi inspirasi untuk digunakan di sini.

4 tahun yang lalu

Van
Begini Uniknya Van Nissan NV350 Versi Kantor Berjalan

Dari tampilan luarnya, NV350 Caravan Office Pod Concept memang tak jauh berbeda dari basisnya, NV350 Caravan. Pesaing Toyota HiAce ini tampak hanya dirombak pada bagian kaki-kaki saja.

4 tahun yang lalu


Van
Kembaran Nissan Evalia Disuntik Mati Tahun Ini

Di awal 2021 ini, pabrikan asal Jepang tersebut mengumumkan untuk menghentikan produksi NV200 pada pertengahan tahun nanti.

4 tahun yang lalu


Van
Nissan Hadirkan NV Cargo Van dan NV Passenger Tampilannya Mirip Pikap Titan

NV Cargo menawarkan satu-satunya model High Roof yang tersedia di segmen dengan konstruksi body-on-frame yang kokoh

5 tahun yang lalu


Van
Nissan Keluar Dari Pasar Van Amerika

Orang dalam Nissan menyebutkan bahwa Van ini akan segera dihentikan produksinya.

5 tahun yang lalu


Berita
Pabrik Nissan Navara di Eropa Terpaksa Tutup, Ini Penyebabnya

Nissan harus menutup pabrik mereka yang ada di Barcelona pada 31 Desember 2021. Apa penyebabnya?

3 tahun yang lalu


Berita
Efek Paceklik Chip, Sejumlah Pabrikan Mulai Kesulitan Produksi

Sebagai catatan, kelangkaan chip semikonduktor di dunia otomotif disebabkan banyak hal.

4 tahun yang lalu


Berita
Audi, BMW dan GM Mengumumkan Recall Gabungan Sebanyak 210 Ribu Kendaraan, Apa Masalahnya?

Kerusakan yang dialami tiap pabrikan berbeda-beda, namun jumlah kendaraan yang ditarik kembali terhitung amat banyak.

4 tahun yang lalu


Terkini


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Hilux 2026, Kini Ada Varian Diesel Hybrid Dan BEV

Karakter serta identitas Hilux yang sudah tertanam selama ini diklaim lebih tinggi standarnya. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu


Bus
Pasca Kecelakaan Di Semarang, PO Cahaya Trans Dibekukan

Operator harus menyusun ulang struktur bisnisnya secara menyeluruh

1 hari yang lalu

Truk
Kelas Truk Di Dakar Rally 2026 Bukan Sekadar Balapan

Medan gurun pasir jadi arena adu performa, durabilitas, sampai teknologi terbaru.

1 hari yang lalu