Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityPikap

Suzuki Carry Ternyata Bisa Eye Catching

Boleh juga kalau bisa dirilis untuk pasar Indonesia.
Pikap
Sabtu, 16 Agustus 2025 11:00 WIB
Penulis : Erie W. Adji
Warnanya serupa dengan yang ada di Suzuki S-Presso (Foto :Suzuki)


BUS-TRUCK - Menjadi pusat perhatian. Ya, itulah yang jadi alasan pihak Suzuki di Jepang merilis edisi khusus atas Suzuki Carry dengan laburan warna yang dinamakan Tool Orange dan Ivy Green Metallic

Untuk sementara kedua warna itu memang baru dihadirkan untuk unit produksi yang akan dipasarkan di Jepang sendiri. 

Nama Carry sendiri baru uncul di produk yang rilsi tahun 1982, bersamaan dengan versi van yang diberi nama Every. 

BACA JUGA

Suzuki Carry yang beredar saat ini merupakan produk generasi ke-11 dengan sejumlah facelift setidaknya tiga kali sampai pada penampilan yang ada saat ini. Merupakan karya desainer Yoshitake Ishii. 

Menggendong mesin berkode K15B-C dengan kapasitas 1.500 cc, Suzuki Carry saat ini merupakan hasil rakitan unit produksi Suzuki yang ada di wilayah Tambun, Bekasi, Jawa Barat. Dari unit produksi yang sama juga dihasilkan kendaraan untuk keperluan ekspor.

Baca juga: Segmen Memanas, Suzuki Carry Masih Jadi Pilihan Pertama

Baca juga: Suzuki ‘Carry EV’ Diperkenalkan, Simak Bocorannya

Warna Ivy Green Metallic bikin Carry jadi lebih 'mewah' (Foto : Suzuki)

Berbekal mesin injeksi yang dikenal durablitasnya tinggi itu, diklaim mampu gendong beban di bak sampai berbobot 1 ton. Itu didorong tenaga terpasang sampai 97 PS atau setara 95.6 daya kuda (5.600 rpm).

Komposisi dimensinya panjang 4.195 mm, lebar 1.675-1.765 mm (tergantung varian), tinggi 1.870-1.910 mm (tergatung varian). Wheelbase-nya 2.205 mm. 

Untuk versi di Indonesia, tersedia tiga varian yaitu; FD STD, FD AC-PS, dan WD STD. Label harganya mulai Rp170.700.000 (OTR Jakarta). (EW)

Suzuki Carry mayoritas hasil produksi pabrik Suzuki di Tambun, Jawa Barat (Foto : Suzuki)


Tags Terkait :
Suzuki Carry
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Pikap
Unik Nih, Suzuki Carry Pikap Pakai Bak Tailgate Lifter

Tailgate lifter merupakan peranti mirip lift yang berfungsi juga sebagai pintu bak pikap di belakang.

5 tahun yang lalu


Berita
GALERI: New Carry Pick-Up Luxury

New Carry Luxury jadi varian tertinggi dengan tambahan aksesoris pada model pikap andalan Suzuki ini.

5 tahun yang lalu


Berita
Suzuki Hadirkan Varian Anyar untuk New Carry Pick-Up

New Suzuki Carry mendapat tambahan varian yang dinamakan Luxury.

5 tahun yang lalu


Berita
Deretan Promo Spesial dari Mitsubishi, Toyota, Suzuki, Honda, dan BAIC di GIIAS Makassar 2025

Berbagai merek otomotif menghadirkan promo spesial di ajang GIIAS Makassar 2025. Mitsubishi, Toyota, Suzuki, Honda, dan BAIC menawarkan beragam program penjualan menarik dengan bonus eksklusif.

2 minggu yang lalu


Terkini

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

7 jam yang lalu


Bus
Pasca Kecelakaan Di Semarang, PO Cahaya Trans Dibekukan

Operator harus menyusun ulang struktur bisnisnya secara menyeluruh

1 hari yang lalu

Truk
Kelas Truk Di Dakar Rally 2026 Bukan Sekadar Balapan

Medan gurun pasir jadi arena adu performa, durabilitas, sampai teknologi terbaru.

1 hari yang lalu

Bus
Transjakarta Sudah Angkut 40 Juta Penumpang Selama 2025

Namun penggunaan angkutan umum oleh masyarakat Jakarta masih rendah

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Gazoo Racing Turunkan Duet Hilux Di Reli Dakkar 2026

Target kejar juara pertama untuk keempat kalinya dengan mobil lebih bertenaga

1 hari yang lalu