Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityPikap

Wuling Ternyata Sempat Buat Kembaran Daihatsu Espass

Dilihat dari sisi mana pun mirip dengan Espass, kecuali pada bagian emblemnya.
Pikap
Selasa, 22 September 2020 15:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Sama seperti Daihatsu Gran Max, pendahulunya yakni Espass pun ternyata punya beberapa kembaran. Uniknya di Tiongkok kembaran Espass diproduksi oleh Wuling.

Yup, ini adalah Wuling LZW6370 atau Wuling Little Tornado. Dilihat dari sisi mana pun mirip dengan Espass, kecuali pada bagian emblemnya. Mulai dari lampu-lampunya, bodi dengan sliding door atau versi pikapnya semua sama.

LZW6370 diproduksi oleh pabrikan Liuzhou Wuling, mulai 1998 hingga 2003. Produksinya dilakukan di kota Liuzhou, provinsi Guangzi-Tiongkok.

Hadirnya LZW6370 ini dilakukan Wuling sebelum melebur menjadi SAIC-GW-Wuling. Jadi belum ada 'hubungan darah' langsung dengan mobil-mobil Wuling di Indonesia lho.

BACA JUGA

Sama seperti Espass keluaran awal di Indonesia, mobil ini dibekali mesin 1.300 cc 4-silinder bertenaga 72 dk dan torsi 101 Nm. Mesin tersebut dibekali transmisi 5-speed manual. Klaim top speednya mencapai 125 km/jam.

Di Tiongkok, LZW6370 hadir dalam pilihan bodi minivan, pikap dan double cabin. Harganya saat itu sekitar Rp 130 jutaan untuk varian dasarnya.


Tags Terkait :
Wuling LZW6370 Wuling Little Tornado Daihatsu Espass
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Ternyata Ada Daihatsu Espass Ala Wuling, Seperti Ini Wujudnya

Hanya dibekali mesin 1.300 bensin tanpa opsi mesin lainya

5 tahun yang lalu


Pikap
Wuling Ternyata Sempat Buat Kembaran Daihatsu Espass

Dilihat dari sisi mana pun mirip dengan Espass, kecuali pada bagian emblemnya.

5 tahun yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Wuling Darion Hemat Dan Lega Untuk Liburan Bersama Keluarga

Wuling Darion PHEV merupakan mobil keluarga terbaru dari Wuling yang punya dimensi besar dan kursi baris kedua yang memanjakan penumpang.

1 hari yang lalu


Mobil Listrik
EV Terbakar Di Penjaringan, Instalasi Listrik Jadi Faktor Utama

Faktor pemicu kebakaran tidak melulu disebabkan oleh mobil, banyak yang dipicu masalah lainnya. Ketahui di sini.

1 hari yang lalu

Berita
Pengganti Almaz Tertangkap Kamera, Inilah Eksion Dengan Opsi PHEV Dan EV?

Pabrikan yang punya fasilitas produksi sendiri di Indonesia ini kabarnya akan segera meluncurkan mobil SUV baru dengan opsi PHEV dan EV

1 hari yang lalu


Berita
NGK Resmi Hadirkan Busi Laser Iridium untuk Wuling Almaz, Harga Rp 75 Ribu

PT Nittera Mobility Indonesia resmi menghadirkan busi NGK Laser Iridium untuk Wuling Almaz. Harga Rp 75 ribu per buah, umur pakai lebih panjang dan performa lebih optimal.

1 hari yang lalu

Berita
LMPV Masih Jadi Favorit, Inilah Rajanya Di 2025

LMPV masih menjadi mobil yang digemari di tanah air dan masih menyumbang penjualan yang cukup signifikan

1 hari yang lalu


Berita
Seperti Ini Wujud Wuling BinguoEV Generasi Terbaru

Wuling Binguo generasi terbaru muncul lebih cepat dari dugaan.

1 hari yang lalu


Terkini

Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

26 menit yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

1 jam yang lalu


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Hilux 2026, Kini Ada Varian Diesel Hybrid Dan BEV

Karakter serta identitas Hilux yang sudah tertanam selama ini diklaim lebih tinggi standarnya. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu