Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityBus

Iveco Kirim Ratusan Bus Ke Senegal

Seiring ratusan bus listrik dari Cina
Bus
Sabtu, 13 Januari 2024 14:00 WIB
Penulis : Erie W. Adji


Senegal dalam beberapa tahun belakangan giat membangun saran dan pra sarana transportasi massal mereka, khususnya bus. Baik yang menggunakan mesin konvensional maupun yang bertenaga listrik. 

Seperti di awal Januari 2024 kali ini sudah disepakati untuk mendatangkan 370 unit bus Iveco model Crossways yang akan melayani rute-rute di sekitar Dakar, Ibu Kota Senegal, dan juga daerah-daerah penyangganya.

Tahun lalu sudah didatangkan sebagian unit, sisanya paling lambat akan terkirim di bulan Februari 2024.

BACA JUGA

Jangan anggap remeh spesifikasinya, paling tidak pada mesin, karena meskipun berada di Afrika namun standar emisi untuk mesin diesel di kota Dakar tidak berbeda jauh dibandingkan di Indonesia. Ya, seluruh armada akan memakai mesin buatan Iveco dengan model Cursor 8 dengan standar emisi Euro 3.

Ada dua varian yang akan beroperasi d negara berpenduduk sekitar 18 juta jiwa itu, yang kapasitasnya 55 bangku penumpang dan 34 bangku penumpang.

Sementara itu, negara yang termasuk paling berkembang di Afrika ini, juga mendatangkan ratussan bus listrik asal Tiongkok. Sejak November 2023 secara berkala datang bus listrik merek CRRC yang merupakan bus gandeng atau articulated bus.

Operatornya adalah persuahaan bernama Dakar Mobilité, 121 unit bus yang didatangkan menurut rencana telah hadir seluruhnya akhir Januari 2024.

Setiap bus listrik tersebut diperkuat baterai dengan spesifikasi 563,6 kWh, bisa dioperasikan sampai usia pakai 15 tahun.

Setiap bus listrik itu tersebut diklaim akan bisa menghindarkan emisi karbon sebanyak 59.000 ton tiap tahun. Sebuah besaran yang signifikan untuk barisan armada bus kota yang juga ditargetkan bisa angkut sekitar 300 ribuan penumpang tiap harinya.

Baca juga: Bus Listrik Pertama Di Afrika

Baca juga: Tak Banyak Yang Tahu, MAN Sudah Membuat Bus Listrik 50 Tahun Lalu

CRRC merupakan pabrikan bus yang beermarkas di Beijing


Tags Terkait :
Bus Cina Buslistrik Iveco
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Bus
Iveco Kirim Ratusan Bus Ke Senegal

Seiring ratusan bus listrik dari Cina

1 tahun yang lalu


Bus
Inilah Empat Jagoan Bus Listrik Terbaru Dari Eropa

Punya desain yang tidak monoton khas bus listrik

1 bulan yang lalu


Bus
Songz, Jagoan AC Bus Asal Tiongkok

Semakin banyak operator bus nasional yang memakainya

11 bulan yang lalu

Berita
Ribuan Bus Listrik Tiongkok Beroperasi Di Amerika Latin

Wilayah invasi terbesar setelah wilayah Afrika dan Timur Tengah

1 tahun yang lalu


Berita
Bus Merek Cina Laku 241,7 Ribu Unit Semester Satu 2024

Pasar ekspornya juga meningkat terus

1 tahun yang lalu


Berita
Ada 37,81 Miliar Perjalanan Bus Di Tiongkok Tahun Lalu

Dari total lebih 86 miliar perjalanan penumpang untuk semua moda transportasi darat

1 tahun yang lalu


Bus
Melihat Pabrik Bus King Long Di Mesir

Investasi terus menerus pabrikan bus asal Cina nyars tak terbendung

1 tahun yang lalu


Berita
Volvo FH, Truk Listrik Terbaik Versi IToY 2024

Truk listrik makin jadi perhatian di dunia

2 tahun yang lalu


Terkini


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Hilux 2026, Kini Ada Varian Diesel Hybrid Dan BEV

Karakter serta identitas Hilux yang sudah tertanam selama ini diklaim lebih tinggi standarnya. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu


Bus
Pasca Kecelakaan Di Semarang, PO Cahaya Trans Dibekukan

Operator harus menyusun ulang struktur bisnisnya secara menyeluruh

1 hari yang lalu

Truk
Kelas Truk Di Dakar Rally 2026 Bukan Sekadar Balapan

Medan gurun pasir jadi arena adu performa, durabilitas, sampai teknologi terbaru.

1 hari yang lalu