Beranda Mobility Bus

Kini PO Putera Mulya Hadirkan Bus Social Distancing

Bus
Senin, 12 Oktober 2020 13:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama
Bus - Kini PO Putera Mulya Hadirkan Bus Social Distancing


Bus-bus social distancing antarkota makin marak hadir di Indonesia. Kali ini inovasi layanan tersebut hadir dari PO Putera Mulya yang mulai menghadirkan bus social distancing.

Oleh PO Putra Mulya bus social distancing ini dijuluki Individual Executive Class. Ada 24 kursi dengan konfigurasi 1-1-1. Fasilitas lainnya, ada toilet, selimut, minibar, dispenser dan servis makan gratis.

Bus ini melayani trayek Jakarta-Malang dengan ongkos Rp 350 ribu. Namun penumpang dapat menumpang bus dengan rute sejalur. Seperti Cirebon- Malang dan Madiun-Jakarta dengan ongkos masing-masing, Rp 300 ribu.

BACA JUGA

Untuk menjaga kondisi saat beroperasi di masa pandemi corona ini,  Putera Mulya melakukan sterilisasi kabin penumpang dengan disinfektan sebelum keberangkatan. Juga melakukan sterilisasi udara di kabin penumpang dengan metode fogging di setiap kali istirahat.

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
PO Putera Mulya Bus Social Distancing
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Bus
Kini PO Putera Mulya Hadirkan Bus Social Distancing

4 tahun yang lalu


Bus
Bus AKAP Tetap Operasi Selama PSBB Fase II Jakarta

4 tahun yang lalu


Bus
Maxibus XHD, Bodi Bus Limited Yang Cuma Dimiliki PO Putera Mulya

3 tahun yang lalu


Bus
Yuk, Kenali Operator Bus Tingkat AKAP Pertama Di Sumatra, Jawa Dan Sulawesi

3 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Polda Bali Bikin Mudik Gratis Ke Surabaya Dan Jember, Berangkat Minggu Depan

17 jam yang lalu

Bus
Kuota Mudik Gratis Dishub Kota Tangerang Masih Tersedia, Begini Cara Daftarnya

1 hari yang lalu


Truk
Spare Part Truk Mercy Versi Murah Dirilis Ke Pasaran

1 hari yang lalu


Bus
Beli Tiket Resmi Secara Online Lebih Aman, Hindari Lewat Calo

1 hari yang lalu


Bus
Tanggal 19 Maret Mudik Gratis Jakarta Tahap II Dibuka, Begini Syaratnya

1 hari yang lalu