Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityBus

Bus Biogas Scania K280 6X2 Kini Berdinas, Lebih Ramah Lingkungan

Bus tersebut merupakan bus pertama yang sanggup mengonsumsi bahan bakar jenis biogas (Biomethane) yang di tahun 2020 ini mulai bertugas secara penuh.
Bus
Kamis, 10 Desember 2020 15:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Sudah sejak lama Brazil dikenal sebagai negara yang menerapkan kebijakan bahan bakar alternatif, baik BBM hingga jenis biogas. Hal ini berpengaruh pada penyesuaian yang dilakukan pada komponen mesin.

Seperti bus Scania K280 6X2 yang dikembangkan sejak 2016 silam. Di mana bus tersebut merupakan bus pertama yang sanggup mengonsumsi bahan bakar jenis biogas (Biomethane) yang di tahun 2020 ini mulai bertugas secara penuh.

Scania K280 6X2 yang bergerak dengan bahan bakar biomethane ini berdinas dengan rute Itaipu Binacional – Iguaçu National Park (PNI).

Dilansir Colombia Bus, kendaraan ini juga sempat diujicoba di Prancis untuk menguji kemampuannya, sekaligus untuk memperhitungkan biaya operasional perkilometernya yang diklaim lebih murah. Bahan bakar biogas yang diperoleh dari pengolahan limbah di Itaipu.

BACA JUGA

Bus ini dibangun dengan bodi dari karoseri Marcopolo bertipe Gran Viale BRS. Fitur aksesibilitas didukung berkat lantainya yang rendah yang memungkinkan lokasi landai bagi mereka yang bergerak dengan kursi roda dan AC untuk kenyamanan lebih saat bepergian.

Dengan panjang 15 meter Scania K280 6X2 mampu mengangkut hingga 130 penumpang (duduk maupun berdiri) dan mencapai jarak hingga 400 kilometer. Hal ini memungkinkan untuk beroperasi di perkotaan sepanjang hari.

Keistimewaan lainnya, tingkat kebisingan 7 desibel lebih rendah dari mesin diesel dan biogas dapat diisi ulang dalam waktu sekitar 10 menit. Bus biogas juga mengeluarkan 85 persen lebih sedikit gas berbahaya ketimbang versi diesel konvensional.


Tags Terkait :
Bus Biogas Bus Scania Scania K280 6X2
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Bus
Scania Dan Iveco Kolaborasi Hadirkan Bus Berbahan Bakar Biogas

Keduanya berkolaborasi menghadirkan bus jarak jauh pertama yang menggunakan biogas untuk perusahaan Flixbus.

4 tahun yang lalu

Bus
Mengenal Lebih Dekat Scania Fencer, Basis Swedia Berbodi Tiongkok

Sejenis dengan yang dioperasikan TransJakarta.

5 bulan yang lalu


Bus
Ini Bus Listrik Terbaru Dari Isuzu

Hanya buat pasar Eropa?

2 tahun yang lalu


Bus
Pakai Biometana Limbah Babi, Bus Scania Kurangi 83 Persen Polusi!

Biometana diproduksi di pabrik produksi Naturgy di Vila Sana (Lérida), Spanyol. Zat itu diperoleh lewat pemurnian biogas yang dihasilkan dari aneksasi limbah babi di peternakan.

4 tahun yang lalu


Bus
Bus Biogas Scania K280 6X2 Kini Berdinas, Lebih Ramah Lingkungan

Bus tersebut merupakan bus pertama yang sanggup mengonsumsi bahan bakar jenis biogas (Biomethane) yang di tahun 2020 ini mulai bertugas secara penuh.

4 tahun yang lalu


Bus
Kota Bristol Uji Coba Bus Kota Double Decker Berbahan Bakar Sampah 

Uji coba bus ramah lingkungan ini mendapat dukungan pendanaan dari Pemerintah Inggris senilai 4.8 juta Euro melalui Office for Low Emission Vehicles (OLEV)

8 tahun yang lalu


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Berita
Daihatsu Juara Kelas LCGC Di Indonesia Tahun 2025

Meskipun penjualan mobil nasional sedang tidak baik-baik saja, namun konsistensi hadir di segmen pembeli mobil pertama untuk Daihatsu.

1 hari yang lalu


Terkini


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Hilux 2026, Kini Ada Varian Diesel Hybrid Dan BEV

Karakter serta identitas Hilux yang sudah tertanam selama ini diklaim lebih tinggi standarnya. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu


Bus
Pasca Kecelakaan Di Semarang, PO Cahaya Trans Dibekukan

Operator harus menyusun ulang struktur bisnisnya secara menyeluruh

1 hari yang lalu

Truk
Kelas Truk Di Dakar Rally 2026 Bukan Sekadar Balapan

Medan gurun pasir jadi arena adu performa, durabilitas, sampai teknologi terbaru.

1 hari yang lalu