Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaMobil Listrik

Setelah Menjual Neta V-II, Dua Sedan Listrik Ini Bakal Segera Dirilis Neta

Di sela-sela acara Neta V-II, ada dua sedan listrik yang sepertinya bakat diperkenalkan dalam waktu dekat.
Mobil Listrik
Kamis, 23 Mei 2024 17:25 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER – Dalam peluncuran Neta V-II di Jakarta pada Rabu (22/5). PT Neta Auto Indonesia mengisyaratkan bakal merilis dua model baru dalam waktu dekat. Mereka adalah dua sedan listrik yang diberi nama GT dan S.

Kemunculannya dalam acara perilisan harga Neta V-II bisa menjadi sinyal mobil tersebut bakal diperkenalkan di GIIAS 2024, meski hingga saat ini tak ada pernyataan resmi dari Neta.

External Affairs and Product Director Neta Auto Indonesia Fajrul Ilhami mengatakan kedua model itu boleh jadi bakal diboyong ke tanah air apabila hasil riset cenderung positif.

"Memang tidak dapat dipungkiri model ini terbaik. Kedepanya juga akan kami bawa keduanya (GT dan S), kita akan coba melihat peluang dan riset," kata dia merespons pertanyaan wartawan.

BACA JUGA

GT merupakan sedan listrik dua pintu untuk empat penumpang dengan penampilan eksterior sporty. Gagang pintunya terbilang unik dengan bentuk menonjol keluar, tampilan eksterior keseluruhan juga kental desain aerodinamika tingkat tinggi.

Sekilas bodi mobil ini serupa mobil listrik pertama Xiaomi, SU7, yang belum lama ini debut global. Neta GT ditanami motor listrik bertenaga 462 hp. Torsinya mencapai 620 Nm dengan daya jelajah 660 kilometer.

Sedan listrik Neta

Sedangkan Neta S adalah sedan empat pintu dengan kapasitas empat penumpang. Secara tampilan S punya nuansa seperti GT juga memiliki lekukan yang serupa dengan model GT namun terasa lebih futuristis lantaran lampu utamanya sipit.

Dikutip dari situs resminya, S dibekali baterai lithium berkapasitas 84,5 kWh dengan torsi 310 Nm. Mobil ini diklaim memiliki jarak tempuh 715 kilometer sekali isi full. (AB)


Tags Terkait :
Neta Neta GT Neta S
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Neta Hentikan Produksi Dan Potong Gaji Di China. Bagaimana Nasibnya Di Indonesia?

Neta dilaporkan menghentikan produksi di pabrik Zhejiang dan memotong gaji karyawannya karena kinerja penjualannya menurun di Tiongkok.

1 tahun yang lalu


Berita
55 Brand Otomotif Ramaikan GIIAS 2024, Berikut Jadwal, Tiket Dan Cara Ke Sana.

Sejauh ini gelaran GIIAS 2024 merupakan hajatan yang terbesar dalam sejarah pameran yang pernah digelar oleh Gaikindo hingga saat ini

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Berkenalan Dengan Neta GT, Pesaing BYD Seal Yang Hanya Butuh 3,7 Detik 0-100 KM/Jam

Neta tidak hanya akan menjual Neta V di Indonesia. Namun mereka tengah mempersiapkan peluncuran mobil sedan berperforma tingginya dalam waktu dekat.

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Setelah Menjual Neta V-II, Dua Sedan Listrik Ini Bakal Segera Dirilis Neta

Di sela-sela acara Neta V-II, ada dua sedan listrik yang sepertinya bakat diperkenalkan dalam waktu dekat.

1 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga NETA Terbaru (April 2024)

Mobil Tiongkok seakan mulai menjamur di tanah air khususnya di segmen mobil listrik.

1 tahun yang lalu


Berita
Mobil Listrik Terus Bertumbuh, Pasar ICE Tergerus

Chery mengungkapkan bahwa pasar mobil bermesin bensin konvensional terus tergerus.

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Bertemu Langsung Dengan Neta GT 580 AWD Di Negara Asalnya

Sebagai bagian dari perjalanan kru OtoDriver bersama Neta, kami bertemu langsung dengan mobil paling flagship dari pabrikan asal Cina tersebut, yakni Neta GT 580 AWD.

2 tahun yang lalu


Berita
Inilah 5 Model Neta Yang Bakal Diperkenalkan di GIIAS 2023

Brand and Marketing Director Neta, Yusuf Anshori menyebutkan, pihaknya akan memajang 5 model di booth mereka.

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
LEPAS L8 Andalkan Platform Dan Handling Terbaik

LEPAS L8 perkenalkan filosofi Awaken The Leopard dengan spesifikasi LEPAS L8 tenaga 205 kW, torsi 365 Nm, platform LEX untuk presisi, stabilitas, dan kontrol elegan di segmen NEV premium.

4 jam yang lalu


Berita
Chery C5 CSH Meluncur Di IIMS 2026, Berapa Kira-Kira Harganya?

Mobil ini akan mengisi celah harga di antara Chery Tiggo Cross hybrid dan Tiggo 8 CSH.

5 jam yang lalu


Berita
Suzuki Sumringah! Penjualan di 2025 Tembus 64 Ribu Unit

Sepanjang tahun lalu, penjualan mobil Suzuki di pasar domestik menembus lebih dari 64.000 unit, dengan mayoritas produksi lokal.

6 jam yang lalu


Bus
Ini Rute Transjakarta Yang Berpotensi Dialihkan Saat Hujan Ekstrem

Ada 28 rute Transjakarta dialihkan banjir hujan ekstrem Jakarta, termasuk BRT 10, integrasi 1M, Mikrotrans JAK 02. Rute lain berpotensi disesuaikan.

7 jam yang lalu


Mobil Listrik
Kabar Suzuki E-Vitara Meluncur di IIMS 2026 Makin Santer

Model yang ditengarai bakal diperkenalkan adalah Suzuki E-Vitara, SUV listrik global yang sebelumnya telah diperlihatkan di beberapa pasar internasional.

8 jam yang lalu