Beranda Mobil Listrik

Toyota Bakal Mulai Debut Mobil Listrik Gunakan Girboks Manual Tahun 2026?

Mobil Listrik
Kamis, 15 Juni 2023 15:00 WIB
Penulis : Afrizal Abdul Rahman
Mobil Listrik - Toyota Bakal Mulai Debut Mobil Listrik Gunakan Girboks Manual Tahun 2026?


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Toyota berencana untuk menghadirkan mobil listrik dengan mengaplikasikan girboks manual untuk EV masa depan, dan akan menjadi salah satu hal menarik ditunggu.

Dikutip dari laman Carscroops.com, rangkaian mobil listrik generasi berikutnya dari Toyota akan diluncurkan pada tahun 2026, artinya tiga tahun lagi akan lahir mobil listrik yang berbeda dengan yang lain.

Menurut Takero Kato, Presiden Divisi Pabrik BEV dari Toyota mengungkapkan rencana tersebut dalam presentasi Bengkel Teknis Toyota 2023. Ia mengatakan tujuan yang masa depan untuk menawarkan pengalaman berbeda untuk pelanggan.

Sementara itu dilansir dari laman The Wall Street Journal , Toyota saat ini sedang mempelajari bagaimana pelanggan dapat menanggapi EV yang dapat mensimulasikan pengalaman berkendara kendaraan bertenaga ICE, dan seberapa banyak mereka bersedia mengeluarkan uang untuk pengalaman baru ini.

BACA JUGA

Menurut Executive Vice President Toyota, Hiroki Najajima, terkait kapan teknologi manual akan dikomersialkan akan mengacu pada faktor di atas dengan melihat tanggapan pelanggan. Toyota juga telah melakukan pengajuan paten terkait grearbox manual yang akan digunakan untuk kendaraan listrik di masa depan.

Toyota bukan satu-satunya pabrikan yang akan mengimplementasi grearbox manual, ada juga Dodge dan Abarth yang telah bereksperimen dengan suara palsu dan itu menjadi salah satu hal menarik.

Kendaraan tersebut dilengkapi dengan pedal kopling dan tuas perpindahan gigi, sama seperti grearbox manual pada kendaraan bertenaga ICE. Artinya akan ada suara khusus yang akan keluar dengan pemetaan khusus yang dihadirkan.

Berita dari brand apa yang paling Anda tunggu di Shanghai Auto Show?

Berikan suara Anda pada pilihan di bawah ini.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Toyota Mobil Listrik Grearbox Manual Ev Baru Kendaraan Listrik Roda Empat Toyota Jepang
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Rekomendasi Mobil Seken Untuk Mudik Lebaran, Harga Mulai Rp 100 Juta Hingga Rp 1 Miliar

3 hari yang lalu

Berita
Inilah 5 Mobil Terlaris Di Tempat Lelang, Avanza Mendominasi

1 hari yang lalu


Berita
Denza D9 Sudah Ada Di Pasar Mobkas, Harganya Malah Lebih Mahal Rp 100 Juta

1 hari yang lalu


Berita
Denza D9 Berpotensi Menggoyang Dominasi Alphard Di Kelas MPV Luxury

1 minggu yang lalu


Berita
Xpander Jadi Salah Satu Mobil Bekas Dengan Harga Bertahan

2 bulan yang lalu


Berita
Ini Baru Arogan! Fortuner Dapati Varian Antipeluru Di Negara Ini

7 bulan yang lalu


Berita
Jangan Salah Pilih Fiter Kabin

7 bulan yang lalu


Berita
Harga Mobil Listrik Bekas Jeblok, Begini Kata Pemain Mobil Bekas

9 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Melihat Deretan Produk Terbaru Geely Group Yang Berpotensi Masuk Pasar Indonesia Di Markas Besarnya Langsung

36 menit yang lalu


Berita
Haval Xialong Max PHEV Generasi Kedua, Hanya Butuh Tiga Liter Bensin Untuk Jarak 100 Kilometer

20 jam yang lalu


Berita
MG Motor Siapkan Cyber X, SUV Boxy Layaknya Chery J6

21 jam yang lalu


Berita
Mesin V8 Jadi Terobosan Baru GWM, "Pentingnya Sebuah Karakter"

22 jam yang lalu


Berita
Melihat Dan Mencoba Langsung MG5 EV, Adik MG4 EV Yang Canggih Serta Berdimensi Lebih Besar

23 jam yang lalu